Senin, 31/08/20
 
Bupati Bengkalis Terima Penghargaan Indonesia Inspirational Women Award (IIWA) 2023

Derry | Bengkalis Kab
Jumat, 28/07/2023 - 22:44:39 WIB
Foto: diskominfo
TERKAIT:
   
 
BATAM,Riaueksis.com - Bupati Bengkalis Kasmarni menerima penghargaan Indonesia Inspirational Women Award (IIWA) tahun 2023.

Penghargaan itu langsung diterima oleh Kadis Kominfotik Hendrik Dwi Yatmoko, Jum'at malam, 28 Juli 2023 di Ballrom Radisson Batam.

Penghargaan diberikan kepada Bupati Kasmarni karena telah memiliki peran penting atas pencapaian dan kinerja kepemimpinan dalam melakukan perubahan dan percepatan pembangunan di Kabupaten Bengkalis.


Juga inovasi dalam mewujudkan dalam memperluas program bergengsi secara Nasional maupun Internasional dari tahun 2022 hingga 2023.

Salah satu prestasi penting Bupati Kasmarni dalam mengatasi berbagai tantangan sosial dan ekonomi di Negeri Junjungan. Melalui program-program inovatif, karena berhasil meningkatkan akses layanan kesehatan, pendidikan, infrastruktur, serta mendorong pembangunan ekonomi yang berkelanjutan.


Selain itu, Bupati Kasmarni juga dikenal sebagai pemimpin yang progresif dan responsif terhadap aspirasi masyarakat. Kemampuan untuk berkomunikasi dengan baik dan mendengarkan keluhan masyarakat.

Bupati Kasmarni diwakili Kadis Kominfotik Hendrik Dwi Yatmoko menyampaikan rasa terima semoga kesuksesan dan perubahan positif yang terjadi di Negeri Junjungan semakin meningkat.


"Karena tidak mungkin tercapai tanpa kerja keras dan dukungan berbagai pihak, termasuk seluruh jajaran pemerintahan daerah, stakeholder, dan masyarakat," ujarnya.**




Berita Lainnya :
 
  • Manajemen PHR Lepas Pekerja Berangkat Haji Ke Tanah Suci
  • Pembangunan Rumah untuk Warga Rempang Ditargetkan Selesai Akhir Tahun Ini
  • Hadiri Halal Bi Halal PDI-Perjuangan, Bupati Kasmarni: Tahniah Kepada Septian Nugraha dan M Alga Viqky Azmi atas Penghargaan Suara Pileg Terbanyak se-Provinsi Riau
  • Hasilkan Cuan Lebih Banyak, Budi Putra : Pengurus SMSI Riau Harus Siap Jadi Konten Kreator
  • Riau SMSI Provinsi Riau Sambangi BP Batam, Muhammad Rudi: Mari Dukung Pembangunan
  • Ibu Pj Gubernur Bersama ASPEKUR Bagikan 1.000 Paket Makanan Sehat+Susu Dukung Program Tekan Stunting
  • Dua Pemilik dan 2 Orang Calo Senpi Ilegal Diringkus Polda Riau
  • PHR Gelar Talk Show Bertajuk Tuan Dukung Puan, Bentuk Komitmen Dukung Kesetaraan Gender*
  • Meraih Cuan dari SEO Media Siber
  •  
     
     
     
     
    Copyright © 2014-2016
    PT. Surya Cahaya Indonesia,
    All Rights Reserved