Selasa, 19 Maret 2024
 
| LIFESTYLE


Indonesia Kembali Akan Mengirim Film Berkompetisi di Piala Oscar 2024
Selasa, 01/08/2023 - 14:17:26 WIB
JAKARTA,Riaueksis.com- Pengurus Persatuan Perusahaan Film Indonesia ( PPFI) kembali akan mengirim film Indonesia untuk berkompetisi di Piala Oscar 2024 di Amerika Serikat. Ketua Umum PPFI, DR Deddy Mizwar Senin (31/7) petang mengumumkan rencana tersebut di kantor PPFI, Pusat Perfilman H Usmar Ismail, Kuningan, Jakarta.  Hal itu disampaikan...(read more)


26.192 Jemaah Haji Indonesia Menjalani Rawat Inap di Arab Saudi
Senin, 05/06/2023 - 22:10:56 WIB
JAKARTA,Riaueksis.com-Kementerian Kesehatan RI melaporkan sebanyak 26.192 peserta calon haji asal Indonesia menjalani perawatan di sejumlah fasilitas pelayanan kesehatan Arab Saudi akibat sejumlah gangguan kesehatan. "Mereka umumnya harus rawat jalan. Penyakit yang paling banyak dikeluhkan adalah kelelahan, penyakit jantung hipertensi,...(read more)


Mujib Tukang Becak Naik Haji dari Uang Tabungan Istri
Senin, 05/06/2023 - 22:01:46 WIB
SURABAYA,Riaueksis.com- Bakti istri kepada suami memang tak ada yang menandingi. Seperti kisah Muhammad Mujib, seorang tukang becak asal Pagesangan, Surabaya yang tahun ini naik haji. Mujib bisa berangkat ke Tanah Suci berkat istrinya, Siti Arifah yang menabung diam-diam. Mujib sudah bermimpi bisa naik haji saat usianya 12 tahun. Semasa remaja,...(read more)


Kelebihan Sarung Atlas dan 6 Variannya
Kamis, 20/04/2023 - 09:47:05 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com-- Bagi seorang pria muslim Indonesia, sarung menjadi salah satu perlengkapan yang wajib dimiliki dengan beragam fungsi. Pasalnya, sarung di samping digunakan untuk beribadah, juga bisa digunakan hanya sekedar untuk bersantai di rumah. Nah, salah satu sarung terbaik adalah sarung merk Atlas. Yaitu...(read more)


IM3 Gelar Collabonation Tour, Rayakan Era Baru Jaringan Baru
Jumat, 04/11/2022 - 20:23:53 WIB
PEKANBARU,Riaueksis.com- IM3 gelar Collabonation Tour melanjutkan perjalanannya ke kota Pekanbaru, Jumat (4/11). Tour yang merupakan inisiatif dari IM3 untuk menyapa masyarakat Indonesia melalui pertunjukan konser musik offline ini sekaligus membawa pesan kampanye “Era Baru, Jaringan Baru” untuk mengajak audiens merayakan jaringan...(read more)


10 Desa Wisata Mitra BCA Disiapkan jadi Destinasi Kelas Dunia, Menyusuri Dayun Nan Indah di Riau
Kamis, 01/09/2022 - 14:58:51 WIB
PEKANBARU,Riaueksis.com – PT Bank Central Asia Tbk (BCA) bakal mendorong transformasi 10 Desa Wisata Mitra Bakti BCA menjadi daerah tujuan wisata baru. Berbekal histori dan pengalaman membina sejumlah Desa Wisata, perseroan yakin 10 Desa Wisata Mitra Bakti BCA dapat menjadi penggerak ekonomi baru yang memberikan mata rantai ekonomi dan...(read more)


LUAR BIASA Turun BB 20kg, Audy Item Beberkan Rahasianya!!
Selasa, 23/08/2022 - 22:10:05 WIB
Jakarta, Riaueksis.com --- Diet Audy Item ternyata berhasil menurunkan berat badannya. Dalam akun instagramnya, Audy Item berhasil menurunkan berat badannya sampai 20 kg.Dalam olahraganya, Audy juga kerap ditemani oleh Iko Uwais saat berolahraga."Semakin yakin kalau "It is health that is real wealth," tulis Audy dalam akunnya.Apa...(read more)


Kembali Menjadi Sorotan Outfit Girlgrup IVE Dinilai Mendiskriminasi Member
Sabtu, 20/08/2022 - 23:27:26 WIB
Riaueksis.com ---  IVE diketahui mendapatkan sorotan karena penampilannya kala akan syuting acara ragam populer, JTBC "Ask Us Anything". Keenam anggota tampil menawan dalam pakaian seragam."Ask Us Anything" memang diketahui adalah acara yang berkonsep sekolah. Para bintang tamu dan anggotanya akan menjadi teman selama...(read more)


Usai Batal Nikah Dengan Boy William, Karen Vendela Unggah Foto Dengan Caption"Happier Then Ever"
Jumat, 19/08/2022 - 22:22:28 WIB
Riaueksis.com ---  Boy William dan Karen Vendela kembali menjadi topik perbincangan dikalangan warganet. Setelah beberapa kali menunda, kali ini mereka telah membatalkan rencana pernikahan.Kabar tersebut sontak mengejutkan warganet. Pasalnya, Boy William dan Karen Vendela telah bertunangan sejak 2019 lalu. Mereka menggelar acara lamaran...(read more)

Terlatih “berpatroli” untuk mitigasi konflik dengan Kawanan Gajah Liar yang Memasuki Area Mas
Elephant Flying Squad (EFS), Gajah Sumatera Jinak yang Dilestarikan
Senin, 15/08/2022 - 15:52:34 WIB
PELALAWAN,Riaueksis.com - Gajah Sumatera merupakan satwa khas yang hanya hidup di Pulau Sumatera dan dikenal sebagai mamalia terbesar di Indonesia. Sayangnya, adanya pembalakan liar, pertanian dan perambahan membuat satwa ikonik dari Tanah Sumatera ini kerap terlibat konflik dengan manusia, yang pada ujungnya dapat berisiko terhadap keselamatan...(read more)


Batal Nikah, Boy William Ungkap Alasannya !! Ada Apa !?
Senin, 15/08/2022 - 14:58:58 WIB
Riaueksis.com ---  Saat ini asmara Boy William kembali menjadi sorotan karena tak semulus kariernya di dunia hiburan. Bukan sebuah rahasia lagi jika hubungan antara Boy dan Karen Vendela tak lagi menemui titik terang meski keduanya sudah lakukan pertunangan.Sebelumnya Boy sempat mengatakan bahwa dirinya dan karen menunda melangsungkan...(read more)


Salah Satu Situs Fans Mengatakan Popularitas Aespa Menurun, Berikut Komentar Netizen
Selasa, 09/08/2022 - 22:46:06 WIB
Riaueksis.com ---   Aespa Girlgrup besutan SM Entertaiment ini sudah tidak diragukan lagi mengenai popularitas aespa yang menjadi salah satu girl grup Ter-populer  antara generasi ke-4 maupun di antara girl grup secara keseluruhan. Akan tetapi, popularitas mereka diragukan setelah netizen melihat ranking lagu terbaru...(read more)


Selalu Menarik Perhatian K-Netz, Ini Bocoran GirlGroup Baru YG Entertaiment
Minggu, 07/08/2022 - 23:04:05 WIB
Riaueksis.com --- Akhir-akhir ini menarik k-netz soal girl grup baru YG Entertainment. Menurut seorang netizen, grup ini berisikan member dengan kemampuan mengesankan dan visual yang sangat cantik.Pada Jumat (5/8), seorang netizen Korea Selatan (OP) membuat sebuah postingan yang berjudul, "Tidak, tapi akan seberapa sempurna girl grup rookie...(read more)


Menjadi Perbincangan Visual Member NewJeans Kembali Disoroti K-netz
Selasa, 02/08/2022 - 22:20:09 WIB
Riaueksis.com --- Setelah menjadi topik pembicaraan luas usai merilis video musik "Attention" dan "Hype Boy" bulan lalu, NewJeans akhirnya resmi debut dengan "Cookie." Seiring dengan debut mereka, kelima membernya juga menjadi sorotan, terutama visual mereka.NewJeans resmi debut dan merilis video musik lagu debut...(read more)


Tidak Mudah Untuk Dilupakan !!! SKANDAL Irene Redvelvet Terkait Sikapnya Tuai Pro-Kontra
Senin, 01/08/2022 - 23:10:33 WIB
Riaueksis.com ---Leader RedVelvet kini menjadi soroton dikalangan netizen  terkait skandal terhadap sikapnya di masa lalu. Kini sikap pemilik nama Bae Joohyun itu saat berjalan dengan staf yang disebut "teman sejati" memicu perdebatan dikalangan netizen.Baru-baru ini, tersebar potongan gambar di mana Irene sedang berjalan dengan...(read more)


Ridwan Kamil Nasehati Baim Wong ,Batalkan Daftarkan Citayam Fashion Week ke HAKI
Senin, 25/07/2022 - 23:15:00 WIB
JAKARTA,Riaueksis.com-Aktor dan YouTuber Baim Wong kini tengah jadi sorotan setelah mencoba untuk 'memperbesar' fenomena publik yakni Citayam Fashion Week. Niatnya untuk mendaftarkan nama tersebut ternyata menuai pertentangan. Ridwan Kamil juga turut memberikan nasehat panjang untuk suami Paula Veerhoven itu. Ia menyarankan agar Baim mencabut...(read more)


Konsep Grup Idol Besutan Hybe Labels "NewJeans" disebut Menirukan ì F(x)
Sabtu, 23/07/2022 - 23:38:19 WIB
Riaueksis.com --- NewJeans merupakan idol jebolan Hybe Labels, yang baru saja debut tepat 2 hari yang lalu (22/7). Terus menarik perhatian tidak hanya karena visual dan keterampilan mereka, tetapi juga karena konsep mereka. Beberapa membandingkannya dengan f(x), grup senior dari SM Entertainment.Pada 22 Juli, HYBE Labels merilis video musik untuk...(read more)


'Lisa Blackpink Impact' Kue Khas Thailand Laris Manis
Senin, 18/07/2022 - 23:41:28 WIB
Jakarta - Lisa 'BLACKPINK' yang merupakan anggota girl group tersohor Korea Selatan, ia kembali memberikan efek besar dari unggahannya di Instagram. Impact ini pada kue khas Thailand, roti sai mai yang jadi laris diburu setelah ia mengunggahnya di Insta Story. Dengan followers (pengikut) Instagram mencapai 80 juta saat berita ini ditulis (18/7),...(read more)


Ketiadaan Biaya Anak Autis Dititip di Panti Anak Cacat.
Minggu, 17/07/2022 - 23:37:00 WIB
PEKANBARU,Riaueksis.com- untuk memberikan pendidikan agar anak autis bisa bersosialisasi dengan masyarakat dan menjadi manusia yang mandiri,membutuhkan perjuangan yang tidak mudah ,terapi yang berkelanjutan dan dukungan penuh dari keluarga. Ketika anak autis masih balita walaupun repot tapi masih bisa ditangani oleh orang tua untuk mengurus...(read more)


Fromis_9 dikritik Memiliki Sikap yang Sombong Terhadap Wartawan Korsel
Kamis, 14/07/2022 - 18:12:40 WIB
Riaueksis.com - Pada 9 Juli, seorang pengguna internet turun ke komunitas online Nate Pann untuk membuka diskusi tentang bagaimana wartawan Korea mengkritik fromis_9 selama wall time foto. Dalam video yang sekarang telah dihapus yang diposting oleh outlet media Korea, reporter saat itu secara tidak sengaja terdengar melampiaskan kekesalan...(read more)


Turum 15kg Dalam 4 Bulan , Berikut Menu Diet Ala Wendy "RED VELVET"
Kamis, 09/06/2022 - 23:57:06 WIB
Jakarta,Riaueksis.com--- Dalam jangka waktu empat bulan, Wendy, anggota girlband 'Red Velvet', bisa menurunkan berat badan hingga 15 kilogram (kg). Dikutip dari Allkpop, salah satu alasan Wendy lakukan diet ini adalah karena netizen dan agensinya yang menyebutnya gemuk dan disuruh untuk menguruskan badan.Kemudian, ia berhasil menurunkan...(read more)


Rumah Sunting Donasi Buku untuk Taman Baca Batimang Kunni: Semoga Turut Jadi Pondasi
Rabu, 11/05/2022 - 23:33:20 WIB
KAMPAR,Riaueksis.com  - Komunitas Seni Rumah Sunting Pekanbaru (8-9/5 2022) mendonasikan 20 buku Taman Baca Batimang dan budidaya madu kelulut di Desa Ganting, Kecamatam Kuok, Kabupaten Kampar. Giat ini dilaksanakan sempena Jelajah Budaya di Desa Wisata Pulau Belimbing, Desa Kuok, Kecamatan Kuok. Taman baca dan budidaya madu kelulut ini...(read more)


7 Tempat Wisata Yang Wajib Dikunjungi Wisatawan di Riau.
Selasa, 03/05/2022 - 19:50:52 WIB
PEKANBARU, Riaueksis.com - Provinsi Riau memiliki beragam destinasi wisata untuk dikunjungi saat hari libur lebaran. Keindahan wisata di bumi Melayu Lancang Kuning itu meliputi wisata budaya, wisata alam, wisata sejarah, wisata bahari dan wisata buatan. Tak dipungkiri, jika banyak wisatawan mancanegara yang berkunjung ke Riau yang cukup...(read more)


3 Produk Erigo Terbaik Buat Kamu yang Stylish!
Senin, 21/03/2022 - 11:18:53 WIB
ERIGO, berdiri pada tahun 2011 yang didirikan oleh Muhammad Sadad. Erigo memiliki model yang up to date dan kualitas yang sangat baik.Model Erigo cocok digunakan untuk pria maupun wanita. Fokus utama pasar mereka yaitu kaum muda, sehingga harganya terbilang sangat terjangkau dengan kualitas produknya yang sangat baik.Nah, buat kamu yang belum...(read more)


Ini Sebabnya Kenapa Habis Minum Kopi Susah Tidur
Rabu, 09/02/2022 - 18:07:17 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com – Sering kita mendengar, habis minum kopi susah tidur. Atau obat untuk begadang, banyak-banuak minum kopi.Kenapa bisa begitu?Seperti dikutip tempo dari lama situs web Sleep Foundation, takaran kopi 227 gram mengandung sekitar 95 miligram hingga 200 miligram kafein. Sedangkan, 227 gram teh, kandungan kafein sekitar 14...(read more)


Peluk Suamimu Bila Dia Berselingkuh
Rabu, 09/02/2022 - 01:29:52 WIB
Riaueksis.com- judul ini Kedengarannya aneh ya,masa istri yang dikhianati oleh suami yang berselingkuh dengan perempuan lain, bukannya harus didamprat tapi malah dipeluk ? Apa gak ngelunjak nantii.. Enak ajaa... Pulangkan saja aku pada ibuku atau ayahku seperti lirik lagu Betharia Sonata. Sepertinya memang tidak adil disaat perasaan kita...(read more)


Inilah Tempat Paling Romantis di Indonesia, Yuuk ‘Kepoin’
Jumat, 04/02/2022 - 12:06:06 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com – Untuk menikmati tempat-tempat yang indah dan romantic, tak perlu juga ke luar negeri. Di Indonesia, banyak tempat yang indah, romantic, dan tentu saja sangat cocok untuk pasangan baru berbulan madu.The Amazing Indonesia telah merangkum sejumlah tempat indah dan romantis di Indonesia. Dimanakah itu?BaliTempat...(read more)


Ini Yang Harus Dilakukan Setelah Vaksin Boster
Sabtu, 22/01/2022 - 14:00:26 WIB
PEKANBARU, Riaueksis.com – Pemerintah sudah mulai melaksanakan vaksin booster covid-19 kepada masyarakat umum, khususnya lansia dan mereka yang punya resiko tinggi. Apa yang harus dilakukan setelah kita mendapat suntikan booster ini? Vaksin booster Covid-19 telah mulai diberikan sejak pertengahan Januari sebagai salah satu perlindungan...(read more)


Beragam Kuliner Pisang di Bandung
Jumat, 21/01/2022 - 19:42:01 WIB
PEKANBARU, Riaueksis.com – Soal kuliner, Kota Bandung memang pusat. Beragam camilan ada di kota ini. Salah satu yang terkenal tentu saja camilan yang terbuat dari pisang. Tidak sulit menemukan kuliner pisang itu. Camilan itu bisa ditemui mulai dari warung tenda di pinggir jalan, café, bakery, hingga restoran. . Supaya tidak...(read more)


Tahukah Anda, Istilah Mabuk Kepayang Berasal dari Buah Ini
Selasa, 18/01/2022 - 16:59:20 WIB
PEKANBARU, Riaueksis.com – Sering kita mendengar istilah mabuk kepayang. Tapi tidak banyak yang tahu, kalau istilah itu berasal dari buah ini, buah pangi. Kenapa bisa? Buah pangi atau bahasa latinnya Pangium edule dapat digolongkan sebagai jenis pohon serbaguna karena hampir semua bagiannya dapat dimanfaatkan. Mulai daun, buah, biji,...(read more)


Tahukah Anda, Daun Kelor Bisa Diolah Jadi Makanan Enak?
Minggu, 16/01/2022 - 18:23:55 WIB
PEKANBARU, Riaueksis.com – Semua orang tahu daun kelor punya segudang manfaat untuk kesehatan. Tapi tidak banyak yang tahu, tanaman herbal ini bisa diolah jadi pelengkap menu makanan di rumah. Sebagai tanaman herbal, daun kelor tidak perlu diragukan lagi. Tanaman ini sangat baik untuk menjaga tekanan darah hingga mencegah kanker. ...(read more)


Wedang Jahe, Minuman Sehat untuk Daya Tahan Tubuh
Minggu, 16/01/2022 - 12:36:11 WIB
PEKANBARU, Riaueksis.com – Indonesia. dianugerahi negeri yang subur dan dikenal sebagai tanah rempah. Salah satu rempah itu adalah jahe, jahe merah, jahe putih. Bila dikonsumsi sebagai minuman, jahe menjadi minuman untuk kesehatan. Banyak pakar kesehatan atau pakar gizi menyebutkan jahe memiliki segudang manfaat, mulai dari melancarkan...(read more)


Kelereng, Bukan Permainan yang Sederhana
Jumat, 14/01/2022 - 14:10:33 WIB
PEKANBARU, Riaueksis.com- Kelereng atau disebut juga guli adalah permainan tradisional yang dimainkan anak-anak. Sekilas permainan ini nampak sederhana, tapi permainan itu tidak sederhana yang terlihat. Elfiyon Tanjung, praktisi sosial kemasyarakatan menilai permainan guli atau kelereng ini lebih rumit dari golf. Lebih kompleks dari memanah dan...(read more)


Berikut Kebiasaan yang Bisa Picu GERD
Jumat, 24/12/2021 - 18:50:16 WIB
Jakarta, Riaueksis.com -- GERD adalah suatu penyakit yang disebabkan naiknya asam lambung kekerongkongan. Situasi membuat perasaan tidak nyaman dan dapat akan mengakibatkan komplikasi serius jika tidak ditangani. Berikut kebiasaan yang bisa picu GERD.Di samping pengobatan, orang dengan GERD perlu memperhatikan beberapa kebiasaan tertentu....(read more)


Reuni Perdana di Pantai Kataping Alumni SMP 1 Lubuak Aluang Pilih Happy Neldi Ketua Angkatan 80
Rabu, 22/12/2021 - 09:09:21 WIB
Lubuak Aluang - Setelah 41 tahun meninggalkan bangku SMP Alumni SMP 1 Lubuak Aluang angkatan 80 mengadakan reuni temu kangen di pantai Katapiang kecamatan Batang Anai kabupaten Padang Pariaman Sumatra barat. Senin 20/12)2021. Alumni yang menghadiri Reuni perdana ini sebanyak lebih kurang 70 orang, ada berdomisili di lubuk Aluang,...(read more)


Kunjungan Study Banding Jurnalistik PWI Riau Pembangkit Gairah Wisata Bali Yang Terpuruk
Sabtu, 18/12/2021 - 22:18:46 WIB
Laporan perjalanan : Martalena DENPASAR,Riaueksis.com - 7 Desember 2021 Hari pertama di Bali saya bersama rombongan study jurnalistik PWI Riau yang berjumlah lebih 50 orang dari berbagai media, baik cetak, online, dan elektronik di Riau. kami menginap di sebuah hotel bintang 4 di daerah Kuta yang hanya berjarak kurang lebih 5 menit ke ...(read more)


Tertunduk Lemas di Pusara Sang Suami, Hingga Istri Dari Ameer Azzikra Dibopong ke Mesjid
Senin, 29/11/2021 - 16:58:57 WIB
Riaueksis.com - Muhammad Ameer Azzikra anak dari Alm.Ustadz Arifin Ilham tersebut meninggal dunia pada Senin (29/11/2021) dan telah selesai dikebumikan. Nadzira Shafa, Sang Istri dari Ameer Azzikra larut dalam tangisan melihat suami telah dikebumikan. Dan Makam Ameer Azzikra ditaburi bunga mawar oleh keluarga dan sang istri turut ikut...(read more)


Eksibisi Domino Open Tournamen HIPMI Riau, Zulmansyah-Destrayani Kalahkan Zukri-Rahmad Ilahi 2-0
Senin, 29/11/2021 - 12:52:50 WIB
PEKANBARU, Riau eksis com - Domino Open Tournamen Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Provinsi Riau bekerjasama dengan Pengurus Provinsi Persatuan Olahraga Domino Indonesia (Pengprov PORDI) Riau resmi dibuka, Minggu (28/11/2021) siang. Pembukaan Domino Open Tournamen yang berlangsung selama dua hari yakni mulai Minggu (28/11/2021)...(read more)


YG Entertaiment Menyatakan Lisa Blackpink Positif Covid-19
Kamis, 25/11/2021 - 17:09:15 WIB
Jakarta,Riaueksis.com -- YG Entertainment mengkonfirmasi mengenai Lisa BLACKPINK dinyatakan positif Covid-19 pada Rabu (24/11). Lisa sendiri dinyatakan Covid-19 setelah mendapatkan hasil tes pada Rabu sore waktu Korea.Sementara ketiga member BLACKPINK lainnya yakni Jennie, Rose, dan Jisoo sedang menunggu hasil tes dan masig belum diklasifikasikan...(read more)


Ayok Simak!!!Berikut Manfaat Air Beras Untuk Perawatan Kulit Kamu, disebut Skincare Alami
Senin, 22/11/2021 - 19:58:11 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com -- Salah satu skincare alami yang terbuat dari Air beras kini semakin populer digunakan oleh sebagian masyarakat.  air beras dianggap dapat membantu mengencangkan kulit, serta memperbaiki kondisi kulit dan banyak juga manfaat lainnya.Dikutip dari Healthline, meskipun secara ilmiah air beras belum terbukti kuat...(read more)


Fandom NCT 127 Menjadi Fokus Kritik Pedas Oleh Netizen Korea Selatan, dan Menjadi Fandom Pertama Membuat Sejarah
Minggu, 21/11/2021 - 18:48:06 WIB
Jakarta, Riaueksis.com - Penggemar NCT Akhir akhir ini  membuat sejarah yang kurang mengenakan, dikarenakan   menjadi salah satu fandom pertama yang diawasi oleh pemerintah Korea. Warganet Korea merasa malu karena situasi tersebut. Pasalnya akhir-akhir ini SM Entertaiment  mengumumkan suatu pernyataan yang...(read more)


Wow..... Ini Daftar 9 Kosmetik Kandung Merkuri
Selasa, 16/11/2021 - 09:38:34 WIB
JAKARTA, Riau eksis.com- Sejumlahan produk kosmetik berbahaya ini, kembali dirilis pihak Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM). Ada sebanyak 9 jenis produk mengandung merkuri.Dikutip dari Kompas.com, berikut nama-produk kosmetik mengandung merkuri sebagaimana diumumkan BPOM:- Temulawak New Day & Night Cream Beauty Whitening Cream Night-...(read more)


Bangun Ekonomi Keluarga Wartawan, IKWI Riau Gelar Pelatihan Membuat Sabun dan Panganan
Senin, 15/11/2021 - 23:40:54 WIB
PEKANBARU,Riau eksis.com - Dalam rangka membangun ekonomi keluarga di era Covid-19, Ikatan Keluarga Wartawan Indonesia (IKWI) Provinsi Riau tiada henti melatih istri-istri wartawan agar terampil membuat produk bernilai jual. Antara lain membuat abon ayam, tata rias kecantikan, membuat label produk dengan sablon sederhana, hidroponik,...(read more)


HIPMI Riau dan PORDI Gelar Turnamen Domino Se-Riau, Gratis Pendaftaran
Senin, 15/11/2021 - 23:35:48 WIB
PEKANBARU,Riau eksis.com - Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Riau bersama Persatuan Olahraga Domino Indonesia (PORDI) Riau akan menggelar Open Tourmament Domino pada 28-29 November 2021 mendatang di Mabest Kopi Jalan Rambutan, Pekanbaru. Menjelang turnamen digelar, segala persiapan telah mulai dilakukan HIPMI dan PORDI Riau. Antara...(read more)


Ayok Simak !!! Alasan Anda Lelah Atau Mengantuk Setelah Melakukan Olahraga
Senin, 15/11/2021 - 21:46:08 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com--- Rasa lelah setelah berolahraga merupakan hal biasa terjadi. Akan tetapi,  rasa lelah yang dibarengi rasa ngantuk. Dimana anda harus mebersihkan badan setelah melakukan olahraga.Rasa ngantuk tersebut yang timbul setelah berolahraga dapat dikaitkan dengan sejumlah alasan. Berikut alasan tubuh mengantuk setelah...(read more)


Sastrawan Kelahiran Bukittinggi yang Dianugerahi Gelar Pahlawan Nasional
Minggu, 14/11/2021 - 11:32:12 WIB
JAKARTA, Riau eksis.com- Usmar Ismail merupakan Sastrawan, yang salah satu dari empat tokoh dianugerahi Presiden Joko Widodo (Jokowi) gelar Pahlawan Nasional di Istana Negara, Jakarta, pada Rabu (10/11/21).Tiga tokoh lainnya yang dianugerahi gelar Pahlawan Nasional tahun ini adalah Tombolotutu dari Sulawesi Tengah, Sultan Aji Muhammad Idris dari...(read more)


Hindari Makanan ini, Dipenghujung Tahun agar Anda Tidak Terserang Flu
Jumat, 12/11/2021 - 15:25:28 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com-- Cuaca di penghujung tahun tidak menentu yang mana pada siang hari panas terik, dan memasuki malam tiba-tiba hujan lebat. Cuaca tak menentu ini bisa membuat Anda rentan dengan penyakit terutama terkena serangan flu apalagi untuk orang memiliki daya tahan tubuh lemah.Ada beberapa cara untuk menjaga tubuh dari...(read more)


Doddy Sudrajat Tak Menyangka Vanessa Melakukan ini padanya Sebelum Meninggal
Kamis, 11/11/2021 - 14:14:33 WIB
Riaukesis.com -Meninggalnya Vanessa Angel dan suaminya Bibi Ardiansyah masih menjadi duka tersendiri bagi keluarga yang ditinggalkan.  Rasa duka yang mendalam masih menyelimuti hati keluarga Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah, terutama Doddy Sudrajat sang ayah dari Vanessa Angel Meski merelakan kepergian sang putri,...(read more)


Ayok Simak 3 Pola Makan Agar Perut Anda Tetap Rata
Selasa, 09/11/2021 - 13:38:44 WIB
Jakarta, Riaueksis.com-- Perut rata bisa dibentuk dengan pola makan yang tepat. Terdapat sejumlah kebiasaan makan yang bisa bikin perut rata.Kebiasaan makan ini juga mencegah perut buncit dan lingkar perut yang semakin melar. Proses pencernaan dan metabolisme pun lebih optimal. Terapkan kebiasaan makan ini agar perut lebih rata.Berikut kebiasaan...(read more)


Ayok Simak !! Mengenali Konsep Hidup IKIGAI Agar Hidup Lebih Bermakna
Senin, 01/11/2021 - 17:38:26 WIB
Jakarta, Riaueksis.com -- Setiap orang menjalani aktivitas nya secara berulang-ulang seperti bangun tidur, bekerja, dan hingga kembali untuk tidur lagi. Dan hal tersebut akan memberikan kesan yang monoton, karena 8 aktivitas tersebut secara berulang ulang Mengutip dari CNNIndonesia , seorang Psikolog bernama Jovita Ferliana menyebutkan,...(read more)


Punya Pesona Yang Memukau Bak Dewi Iklan Karina Aespa Menjadi Perhatian Bagi Warganet
Sabtu, 30/10/2021 - 16:10:25 WIB
Riaueksis.com. - Baru baru ini Karina Aespa menjadi topik pembicaraan masyarakat Korea Selatan lantaran visual nya yang begitu menawan, bagaimana tidak, artis yang berusaha 21 tahun tersebut memiliki pesona dewi yang sangat memukau. Setelah viral pada September 2021 kemarin, idol SM itu kembali mengguncang internet karena...(read more)


Musisi Senior Odie Agam Meninggal Dunia Karena Komplikasi Ginjal
Rabu, 27/10/2021 - 14:59:18 WIB
JAKARTA ,Riaueksis.com – Musisi senior Oddie Agam meninggal dunia di Rumah Sakit Persahabatan Rawamangun, Jakarta Timur, Rabu (27/10/2021) siang. Di akun Instagram Oddie Agam maupun istrinya, Almafilia, belum ada unggahan kabar ini. Namun, kabar meninggalnya Oddie Agam dibenarkan Kepala Sub Bagian (Kasubag) Humas RS...(read more)


Kondisi Sempat Kritis, Artis Chicco Jerikho Jalani Gaya Hidup Sehat
Kamis, 21/10/2021 - 16:34:05 WIB
Jakarta, Riaueksis.com --- Artis Chicco Jerikho sempat mengejutkan publik lantaran kondisinya yang dikabarkan kritis pada bulan September lalu.Chicco sendiri dikabarkan mengalami penyakit yang serius yang sampai mengakibatkan dia kritis.Dikutip dari Insertlive.com, mengenai kondisinya suami dari Putri Marino tersebut...(read more)


Peluang Bisnis Fotografi di Masa Pandemi
Selasa, 19/10/2021 - 08:14:09 WIB
PEKANBARU, Riaueksis.com-Pandemi yang tak kunjung usai tidak menyurutkan semangat seorang Agustinus Elwan untuk merintis usaha jasa fotografi. Ia membuka sebuah studio foto yang diberi nama elonephotography di Jl. Inpres, Kota Pekanbaru Eleno photography diresmikan 12 September 2021 lalu, dan menjadi investasi masa depan untuk Elwan. Hal ini...(read more)


Tidak Cantumkan Nama Lucas WayV Didalam Merch NCT, Fans Kecewa Dengan SM Entertaiment
Minggu, 17/10/2021 - 22:39:27 WIB
SEOUL, Riaueksis.com - Huang Xuxi atau yang terkenal dengan nama Lucas NCT, yang tergabung dalam unit WayV, artis yang dinaungi oleh SMEntertaiment yang sempat viral lantaran skandal kencan gaslighting kembali menjadi sorotan oleh warganet khususnya para penggemar Lucas NCT yang merasa sangat kecewa. Hal itu bermula kala namanya...(read more)


Aktivitas Kecil Yang Dapat Meningkatkan Metabolisme Tumbuh Anda, Ayok Simak
Minggu, 17/10/2021 - 22:27:38 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com--- Metabolisme pada dasarnya adalah proses tubuh yang mengubah makanan yang dimakan menjadi energi. Tidak hanya itu, metabolisme juga dapat membuat tubuh anda menjadi tetap sehat. Oleh sebab itu, sangat penting bagi anda untuk menjaga metabolisme tubuh tetap berjalan dan cepat. Berikut adalah  perubahan kecil...(read more)


Kabur Dari Karantina, Setelah Pulang Dari Luar Negeri , Rachel Vennya Tuai Hujatan Publik
Jumat, 15/10/2021 - 19:54:41 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com - Mantan istri Niko Al Hakim ini sontak membuat publik heboh yaitu Rachel Vennya. Dikarenakan dirinya kabur pada saat Karantina Wisma Atlet, pada saat ia baru saja pulang dari luar negeri. Selebgram cantik tersebut, dari hasil penyelidikan, diketahui jika Rachel kabur dibantu oleh oknum TNI.Berbagai komentar dan cuitan...(read more)


Amar Alfikar Sang Transpria Muslim Yang Mencoba Mencari Penerimaan
Kamis, 14/10/2021 - 15:02:01 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com --- Seorang transpria yang bernama Amar Alfikar didiagnosis memiliki gender dysphoria, kondisi di mana seseorang merasa jenis kelaminnya tidak selaras dengan identitas gendernya. Kini telah mulai mencari penerimaan pada diri nya . Semula ia adalah seorang perempuan, dan kini bertransformasi menjadi seorang pria. Mengutip...(read more)


Insiden Jatuhnya Member NCT 127 dan ITZY Buat Penggemar Khawatir
Selasa, 12/10/2021 - 20:23:30 WIB
Seoul, Riaueksis.com--- Konser K-Pop Festival Gangnam Onctact 2021.Dihadiri oleh banyak artis K-Pop diantaranya NCT 127 dan ITZY fans khawatir sekaligus takut atas insiden dari kedua artis tersebut. Bagaimana tidak panggung yang licin menyebabkan beberapa member jatuh. Dikutip dari wowkeren.com NCT 127 menampilkan lagu terbaru mereka,...(read more)


Perlu Diketahui Makanan Yang Perlu Dihindari Agar Tidak Terkena Radang Usus Buntu
Senin, 11/10/2021 - 15:21:58 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com-- Radang Usus buntu kerap menjadi penyakit bagi sebagian orang. Hal tersebut dapat terjadi dikarenakan berbagai hal, dan sebagian orang menanggap bahwa radang usus buntu terjadi disebabkan oleh makanan yang dikonsumsi, dan selalu menjadi kambing hitam bagi sebagian orang.Mengutip dari artikel cnnindonesia.com, usus buntu...(read more)


Ayo Perhatikan , Apabila Anda Mengkonsumsi Suplemen Vitamin D Secara Berlebihan
Minggu, 10/10/2021 - 16:13:09 WIB
Indonesia, Riaueksis.com– Vitamin D sangat dibutuhkan oleh tubuh manusia salah satu fungsinya ialah untuk menjaga sel - sel dalam tubuh agar tetap optimal dan untuk menjaga kesehatan tubuh. Sebagian orang memiliki masalah kekurangan vitamin D sehingga mereka memakan dalam bentuk suplemen. Dalam mengatasi masalah itu mendapatkan Vitamin D...(read more)


Yuk Pahami Cara Belajar Efektif dan Menyenangkan Ala Maudy Ayunda
Sabtu, 09/10/2021 - 16:37:48 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com-- Salah satu artis yang memiliki banyak prestasi baik dibidang entertaiment maupun dibidang akademik salah satu nya Maudy Ayunda. Selain parasnya yang anggun, dibidang akademik ia juga tidak tanggung - tanggung. Maudy Sendiri banyak menginspirasi orang lewat karyanya di bidang musik dan juga seni peran, wanita...(read more)


Belajar Islam Dari Sang Ayah, Berikut Respons Suami Shandy Aulia
Jumat, 08/10/2021 - 15:10:22 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com--- Shandy Aulia diisukan warganet tentang keretakan rumah tangganya, akan tetapi shandy sendiri masih membisu mengenai isu tersebut. Sebelum isu tersebut beredar, terkuak kalau Shandy sempat mengajak David untuk berkunjung ke vila sang ayah, Kemas Yusuf Effendy.  Meskipun hubungan kini sudah akur, Shandy dan...(read more)


Berikut Olahraga yang Dapat Menurunkan Berat Badan, Bisa Dilakukan Dirumah Saja
Kamis, 07/10/2021 - 15:37:10 WIB
Pekanbaru,Riaueksis.com --- Berat badan yang ideal adalah impian setiap orang, tidak hanya bagi wanita, akan tetapi juga pria. Berat badan ideal membutuhkan banyak usaha salah satu nya menjaga pola makan, berolahraga secara rutin, untuk mendapatkan berat badan yang ideal. Situasi pandemi covid-19, anda bisa melakukan aktivitas olahraga...(read more)


Simak !! Apakah Defisit Kalori Dapat Menurunkan Berat Badan Secara Efektif, Berikut Tips And Tricks Bagi Pemula
Selasa, 05/10/2021 - 23:08:12 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com-- Mengurangi kalori (defisit kalori) dalam diet merupakan langkah yang efektif untuk menurunkan berat badan. Meskipun begitu defisit kalori juga tidak bisa dijadikan cara yang tepat untuk menurunkan berat badan bagi sebagian orang. Menurut ahli gizi defisit kalori sendiri bukan lah salah satu cara terbaik untuk...(read more)


Hati - Hati Kebiasaan Buruk Yang Dapat Mempersingkat Umur Kamu, Ayok Disimak!!
Selasa, 05/10/2021 - 17:00:54 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com--- Kebiasaan hidup yang tidak baik seseorang, mampu meningkatkan resiko mempercepat kematian atau memperpendek umur seseorang. Untuk itu setiap manusia harus memastikan bahwa kebiasaan hidup nya teratur agar hidup jauh lebih sehat seiring bertambah nya usia. Dan dilansir dari gaya.tempo.co bahwa ada 4 kebiasaan gaya...(read more)


Viral !!! YG Entertaiment, Diperingatkan Agar tidak Melepaskan Jisoo Blackpink. Kenapa?
Senin, 04/10/2021 - 19:37:51 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com--- Siapa yang tidak kenal salah satu personil Girlgroup asal Korea yang selalu mengemparkan dunia yaitu Blackpink, terutama personilnya yang memiliki visual yang sangat cantik yaitu Jisoo Blackpink. Jisoo Blackpink selalu tampil dengan sangat menawan baik ketika perform maupun ketika menghadiri event - event...(read more)


Bingung Sarapan Apa ? Berikut 3 Rekomendasi Makanan Untuk Sarapan Kamu di Pagi Hari
Kamis, 30/09/2021 - 13:10:12 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com-- Dimasa Pandemi Covid-19 masyarakat dituntut untuk terapkan kehidupan yang sehat dan juga bersih. Kehidupan sehat dan bersih menjadi dambaan semua orang yang harus selalu ingin diterapkan.Dengan rutin berolahraga itu akan menjadi langkah awal bagi anda dalam memulai hidup yang sehat, tidak hanya olahraga akan tetapi...(read more)


Anda Bau Badan ? Kenali Penyebabnya dan Bagaimana Mengatasinya
Selasa, 28/09/2021 - 19:04:11 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com--- Bau badan menjadi masalah bagi sebagian manusia baik pria maupun wanita, meskipun bau badan tidak berbahaya akan tetapi dapat mengurangi tingkat kepercayaan diri seseorang terutama ketika anda sedang bersama orang lain.Dilansir dari Channel Youtube Ini Kata Dokter, Bahwa berkeringat merupakan kondisi normal yang...(read more)


Dihujat Netizen Habis - Habisan , Berikut Ucapan Bijak Lesty Kejora Untuk Netizen
Selasa, 28/09/2021 - 13:44:52 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com-- Artis Lesty Kejora dan Rizky Billar selalu menjadi pemberitaan hangat dari awal hubungan nya dimulai, dan kini Lesty dan Billar membuat jagat maya kembali heboh mengenai pemberitaan nya yang telah menikah di awal tahun 2021. Lesty kini tengah mengandung calon buah hatinya, ditengah kabar bahagia yang menyelimuti...(read more)


Bobby iKON Sambut Kelahiran Putra Pertamanya, Warganet Ramai Memberikan Selamat
Senin, 27/09/2021 - 18:12:21 WIB
Jakarta, Riaueksis.com -- Anak pertama Bobby iKON lahir pada Senin (27/9). Berdasarkan laporan SPOTV, Bobby bersama tunangannya dipenuhi sukacita atas kelahiran anak pertama mereka tersebut.Terpisah, YG Entertainment mengonfimasi kelahiran anak pertama Bobby iKON. Seperti dilansir EDaily pada Senin (27/9), mereka menyatakan Bobby iKON dikaruniai...(read more)


Beberapa Cara Ini Dapat Menghindari Kamu dari Bibir Hitam
Minggu, 26/09/2021 - 16:12:36 WIB
Jakarta, Riaueksis.com-- Setiap orang mungkin mempunyai permasalahan yang sama seperti bibir hitam. Perubahan warna pada bibir dikarenakan banyak hal. Penyebabnya bisa karena iritasi, paparan sinar matahari, merokok, dan lain-lain.Pasti semua orang setuju, memiliki bibir yang sehat dan merona adalah idaman. Jika kamu memiliki masalah dengan bibir...(read more)


Langsung Kena Mental, Kai Exo Kritik Keras SM Entertaiment
Minggu, 26/09/2021 - 16:05:20 WIB
Riaueksis.com - Baru- baru ini Kai Exo membuat penggemarnya terhibur atas keberaniannya untuk mengkritik perusahaan yang menaunginya yaitu SM Entertaiment. Dilansir melalui starfess, melalui konten video terbarunya "KAIst" yang dirilis 23 September di kanal YouTube resmi EXO, Kai menunjukkan sisi barunya yang menyegarkan untuk...(read more)


Berikut 5 Kebiasaan Insecure Pria Yang Dibenci Oleh Wanita
Sabtu, 25/09/2021 - 13:38:42 WIB
Jakarta, Riaueksis.com -- Harus diakui perlu keberanian besar untuk bisa mengajak ngobrol orang yang disukai. Namun melihat lawan bicara saja rasanya sudah gemetar. Pria mungkin menemukan deret wanita yang menampilkan gestur-gestur yang menunjukkan rasa insecure dan kurang percaya diri. Sebaliknya, wanita pun mengamati ini dari pria-pria...(read more)


3 Penyebab Kulit Mu Kering , Ayo Simak Penyebab nya
Jumat, 24/09/2021 - 21:13:28 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com-- Perubahan kondisi kulit bisa tergantung dari makanan, penggunaan produk skincare dan kondisi cuaca. Mungkin akhir-akhir ini perubahan cuaca disalahkan atas kondisi kulit yang cenderung kering. Padahal, kebiasaan sehari-hari tanpa sadar bikin kulit Anda kering. Berikut kebiasaan sehari-hari yang membuat kulit cenderung...(read more)


Ikut Istri Ke Prancis, Pria Pekanbaru Dapat Pekerjaan Yang Tidak Biasa
Jumat, 24/09/2021 - 14:21:13 WIB
Jakarta - Beberapa waktu yang lalu, ada bule cantik asal Prancis bernama Manal Assebbane yang berhasil menarik perhatian netizen, Melalui postingan di akun TikTok @manal.ngrh, ia menceritakan bagaimana dirinya bisa bertemu dengan sang suami, Tri Nugroho atau akrab disapa Rino dari Pekanbaru. Dalam postingan tersebut...(read more)


Komedian Tukul Arwana Alami Pendarahan Pada Otak
Kamis, 23/09/2021 - 13:21:58 WIB
Jakarta - Komedian Tukul Arwana dikabarkan mengalami pendarahan otak sehingga harus dilarikan ke rumah sakit. Sang anak, Ega Prayudi, menyebut Tukul Arwana kini masih dalam penanganan dokter di Rumah Sakit Pusat Otak Nasional, Cawang, Jakarta Timur."Betul beliau saat ini masih dalam perawatan dokter," ujar Ega Prayudi saat dihubungi oleh...(read more)


Tips And Tricks Agar Kamu Bisa Cumlaude, Yuk Ketahui Jenis - Jenis Cumlaude
Selasa, 21/09/2021 - 13:23:08 WIB
Riaueksis.com - Menjadi seorang dengan lulusan terbaik hingga meraih cumlaude, menjadi impian hampir semua mahasiswa. Untuk anda yang saat ini menempuh semester awal di bangku kuliah, ada baiknya kamu mempersiapkan lebih awal. Cumlaude sendiri, ada jenisnya. Namun sebelum membahas jenis-jenisnya, kamu harus tau apa sih...(read more)


Makanan Yang Dihindari Agar Kamu Terhindar Dari Kanker
Selasa, 21/09/2021 - 13:06:36 WIB
Jakarta, Riaueksis.com  -  Berdasarkan data mengenai peningkatan konsumsi makanan tertentu terkait dengan peningkatan kanker,  terutama makanan yang dikemas dengan aditif dan pengawet. Makanan lain yang tampaknya lebih sehat, juga dapat melepaskan bahan kimia beracun yang diklasifikasikan sebagai 'karsinogen' ketika...(read more)


"Band Sudah Mati" Berikut Kata Ahmad Dhani
Senin, 20/09/2021 - 13:23:45 WIB
Jakarta, Riaueksis.com -- "Sekarang kan sudah enggak ada. Kayak semacam band is dead kalau enggak bisa dibilang rock is dead. Band sudah enggak ada gitu," kata Ahmad Dhani lantang dalam kesempatan wawancara beberapa waktu lalu.Bukan tanpa alasan Ahmad Dhani berucap seperti itu. Ia merasa selera pendengar musik Indonesia saat ini lebih...(read more)


Dibilang Mirip Sama Jeahyun NCT, Rafathar Tidak Mau Jadi Idol
Senin, 20/09/2021 - 12:17:35 WIB
JAKARTA,Riaueksis.com - Rafathar Malik Ahmad, putra sulung pasangan suami istri Raffi Ahmad dan Nagita Slavina tak henti jadi sorotan.Selain karena lahir dari sendok emas, alias sudah bergelimang harta sejak lahir, Rafathar juga memiliki paras yang tampan. Bukan sekali dua kali warganet merasa bahwa ketampanan Rafathar mirip dengan idol...(read more)


Kenali 3 Dampak Buruk Jika Anda Mengkonsumsi Kafein Berlebihan
Minggu, 19/09/2021 - 13:28:59 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com --- Banyak orang yang merasa tidak bisa beraktivitas tanpa secangkir kopi, teh, coklat dan minuman berenergi. Rasa yang seakan menjadi candu menjadi alasan untuk terus menikmatinya setiap hari. Namun, sudah tahu kah kita minuman itu memiliki kandungan kafein yang memiliki berbagai dampak bagi tubuh. Kafein merupakan...(read more)


Corak Yang Menawan Ikan Channa Tembus Harga Jutaan Rupiah, Berikut Jenisnya
Sabtu, 18/09/2021 - 10:59:16 WIB
Jakarta, Riaueksis.com -- Snakehead alias ikan Channa akhir-akhir ini ramai dibicarakan kalangan pecinta hewan. Channa sendiri merupakan genus ikan predator yang hidup di air tawar.Sebagian spesiesnya dimanfaatkan sebagai lauk yang Anda kenal dengan ikan gabus. Kemudian sebagian lain dijadikan ikan hias peliharaan berkat corak tubuhnya yang unik...(read more)


Penyebab Makananmu Menjadi Lemak Ditubuh, Berikut Penjelasannya
Sabtu, 18/09/2021 - 10:47:08 WIB
JAKARTA, Riaueksis.com– Ada banyak faktor yang dapat menyebabkan penimbunan lemak perut, di antaranya kurang tidur, mengkonsumsi soda, gangguan makan, dan banyak lagi. Tetapi salah satu penyebab utama perut membuncit berkaitan dengan jenis makanan yang dikonsumsi. Menurut Trista Best, ahli diet yang terdaftar di Balance One,...(read more)


4 Makanan Yang Dihindari Meriam Bellina Diusia 56 Tahun
Jumat, 17/09/2021 - 17:27:51 WIB
Riaueksis.com - Sebagai seorang aktris, punya penampilan menarik dan tubuh ideal jadi hal penting yang harus dipertahankan. Tetapi seiring bertambahnya usia, wajah akan terlihat berbeda dan kesehatan semakin menurun.Namun, nggak sedikit juga aktris Indonesia yang masih terlihat cantik dan awet muda meski usianya sudah 50 tahun lebih. Salah satunya...(read more)


Berikut Makanan Yang Baik Dikonsumsi Sebelum Bangun Tidur
Kamis, 16/09/2021 - 15:29:56 WIB
Jakarta, Riaueksis.com-- Kualitas tidur yang baik penting dalam menyokong kesehatan tubuh secara menyeluruh. Selain dipengaruhi aktivitas, ada pula faktor makanan yang menentukan kualitas tidur Anda. Berikut makanan yang baik dikonsumsi sebelum tidur.Umumnya Anda disarankan untuk memenuhi waktu tidur antara 7 hingga 9 jam tanpa gangguan.Tidur...(read more)


Kandungan Makanan yang Harus Dijauhi Diatas Umur 40 Tahun
Rabu, 15/09/2021 - 16:15:55 WIB
Jakarta, Riaueksis.com-- Menua bukan sesuatu yang bisa dihindari, tapi Anda punya pilihan untuk menua dengan sehat. Salah satu caranya tentu dengan menjaga diet atau asupan makan, ada makanan yang harus dibatasi saat umur 40 tahun.Selain menjaga diet dengan nutrisi seimbang, ada beberapa jenis nutrisi atau elemen pangan yang sebaiknya mulai...(read more)


Berikut Penyebab Bangun Tidurmu Terasa Melelahkan, Berikut Penyebabnya
Selasa, 14/09/2021 - 16:26:27 WIB
JAKARTA , Riaueksis.com– Lelah atau letih sering dirasakan oleh banyak orang setiap harinya, baik remaja, dewasa, bahkan orang tua. Kelelahan merupakan gejala umum beberapa penyakit, namun kebanyakan kasus disebabkan oleh gaya hidup.   Merasa terlalu lelah mungkin terkait dengan makanan dan minuman yang dikonsumsi. Selain...(read more)


Kekhawatiran Lisa Blackpink Layaknya Sedang Hamil Dalam Mempersiapkan Album Solonya
Selasa, 14/09/2021 - 16:17:47 WIB
Jakarta, Riaueksis.com -- Lisa BLACKPINK menggunakan analogi yang cukup mengejutkan untuk menggambarkan perasaannya pada debut solo LALISA. Ia menyebut kebahagiaan dan kekhawatiran yang dirasakan seperti layaknya sedang hamil."Saya sangat senang," ujar Lisa spontan di sesi wawancara Woody Show, acara televisi Thailand, Sabtu...(read more)


Fakta Mengejutkan Dari Skandal Lucas WayV, Ternyata Penuduh Orang Indonesia ?
Minggu, 12/09/2021 - 16:25:13 WIB
Riaueksis.com- Akhir - akhir ini nama Lucas WayV masih menjadi sorotan publik dikarena skandal kencannya dengan 3 orang wanita yang menjadi perbincangan hangat bagi fans setia idol grup terkenal NCT.Skandal yang menimpa Lucas WayV membuat ditundanya perilisan lagu terbaru nya bersama Hendry NCT, ‘Jalapeno’ dihentikan sampai waktu yang...(read more)


Agama Sang Suami Dipertanyakan oleh Warganet , Indah Permatasari Mempunyai Respons Tersendiri
Sabtu, 11/09/2021 - 18:52:58 WIB
Riaueksis.com- Agama suami indah permatasari baru-baru ini dipertanyakan warganet, istri sang komedian,Indah Permatasari mempunyai respons tersendiri mengenai isu Arie Kriting pindah agama ini.Seorang warganet bertanya kepada Indah Permatasari mengenai isu bahwa Arie Kriting pindah agama dari Kristen ke Islam.Tidak lama ini, Indah Permatasari dan...(read more)


Lucas WayV Batalkan Kepulangannya ke Shanghai
Jumat, 10/09/2021 - 14:48:12 WIB
Riaueksis.com - Member group WayV, Lucas, kembali membatalkan kepulangan nya ke China. Hal tersebut diberitakan oleh Sports Kyunghyang.Dilansir dari Koreaboo, Lucas rencananya kepulangannya ke Shanghai pada 10 September 2021 pukul 13:55 waktu setempat untuk promosi solonya. Tetapi sayangnya penerbangan itu dibatalkan. Rencana WayV pergi ke China...(read more)


Asmirandah Tegaksan Keputusan nya Pindah Agama Tidak Berasal dari Sang Suami
Jumat, 10/09/2021 - 14:17:22 WIB
Riaueksis.com- Asmirandah mengakui bahwa  keputusannya pindah agama banyak menimbulkan pro dan kontra. Dia bahkan mendapat banyak cibiran dan nyinyiran dari netizen. Dia tidak memungkiri sempat diprediksi akan susah saat memilih menganut agama Kristen."Ada sebagian orang di luar sana yang beranggapan pada saat saya ikut Tuhan Yesus...(read more)


Dapat Merusak Otak, Berikut Perhatikan Cara Minum Kopi Anda
Kamis, 09/09/2021 - 22:22:46 WIB
Jakarta, Riaueksis.com - Kopi kini menjadi salah satu minuman yang sangat populer dan lagi trend saat ini. Beberapa penelitian juga membuktikan bahwa kopi memiliki kandungan yang baik untuk menjaga kulit sehat, diet, dan manfaat lainnya. Namun, mengonsumsi kopi yang tidak baik dan benar bisa merugikan kesehatan, bahkan bisa juga...(read more)


Simak !! Cara Merawat Ikan Koi dan Menanggulangi Hama
Kamis, 09/09/2021 - 14:28:40 WIB
Riaueksis.com - Ikan koi merupakan salah satu ikan hias air tawar yang digemari dan disukai oleh masyarakat. Berikut cara merawat ikan koi dan menanggulangi hama yang mengganggu. Memiliki nama latin Cyprinus carpio, ikan koi mempunyai kelebihan, seperti bentuknya yang bagus dan indah, warna yang cerah, harga yang mahal, dan mudah beradaptasi...(read more)


Treasure Duduki Trending di Twitter dengan Hashtag#TREASUREXRuangguru
Kamis, 09/09/2021 - 12:28:58 WIB
Indonesia, Riaueksis.com ,Boyband Rookie asal Korea kini secara resmi menjadi salah satu Brand Ambassador dari salah satu platform tempat belajar online yaitu Ruangguru. Dan kini  hashtag #TREASURExRuangguru menduduki trending nomor 1 di Indonesia,  Euforia Teume (sebutan untuk fans idol grup asal Korea Selatan, Treasure)...(read more)


Panen Anggur, Hj Misnarni Ajak Warga Manfaatkan Pekarangan dengan Tanaman Bermanfaat
Rabu, 08/09/2021 - 21:53:46 WIB
Bengkalis,Riau eksis.com - Ketua Tim Penggerak (TP) PKK Provinsi Riau yang juga Istri Gubernur Riau Hj Misnarni Syamsuar, melakukan panen anggur di Kebun Anggur Hanigrape, Desa Senggoro, Kabupaten Bengkalis , Rabu (08/09/2021). Turut mendampingi Ibu Gubri dalam acara panen anggur tersebut, istri Wakil Bupati...(read more)


Berikut Manfaat Luar Biasa Dari Bawang Putih Panggang, yang Jarang Orang Tahu
Rabu, 08/09/2021 - 20:08:17 WIB
RIAUEKSIS.COM- Khasiat bawang putih panggang untuk kesehatan tubuh sudah tidak perlu diragukan lagi. anda bisa merasakan manfaat bawang putih panggang yang sangat bagus apabila anda rutin mengonsuminya.Khasiat dari bawang putih panggang di antaranya dapat mengatasi masalah kolesterol, darah tinggi, hingga mencegah kanker. Bawang putih panggang...(read more)


Jessica Iskandar , Buka Suara Mengenai Isu Pindah Agamanya
Selasa, 07/09/2021 - 18:51:29 WIB
Jakarta , Riaueksis.co.- Jessica Iskandar buka suara ketika ditanya mengenai isu pindah agamanya karena pacar. Beberapa waktu lalu, Jessica Iskandar baru saja melakukan baptis.Belum lama juga, Jessica membuka sesi tanya jawab lewat Insta Story-nya. Salah satu warganet lantas menanyakan apakah ibunda El Barack ini berkenan untuk pindah agama...(read more)


Bangun Tidur Langsung Melihat HP, Berikut Dampaknya Bagi Otak Anda
Senin, 06/09/2021 - 13:40:34 WIB
JAKARTA, RIAUEKSIS.COM -- Membuka ponsel setiap kali bangun tidur, sudah menjadi hal kebiasaan bagi sebagian orang. Beberapa orang, kegiatan pertama kali yang dilakukan pada bangun tidur ialah membuka media sosial, berita terbaru hingga email pekerjaan.Namun, apakah hal tersebut memiliki dampak terhadap kesehatan?Menatap ponsel saat pertama kali...(read more)


Manfaat Kunyit Untuk Menyembuhkan Asam Lambung Secara Alami
Sabtu, 04/09/2021 - 17:14:11 WIB
JAKARTA, Riaueksis.com --- Bukan rahasia lagi , bahwa  kunyit dikenal luas sebagai obat tradisional untuk mengatasi sejumlah masalah kesehatan. Dan kunyit merupakan obat yang dipercaya ampuh digunakan untuk penyakit asam lambung alami.  Sebelum mengupas cara mengobati asam lambung dengan kunyit. Dilansir dari Healthline,...(read more)


Manfaat Nanas Untuk Kesehatan Pria Dan Wanita, Dari Untuk Kecantikan Sampai Menyuburkan Rahim
Kamis, 02/09/2021 - 14:59:43 WIB
Pekanbaru,Riaueksis.com-Nanas memiliki perpaduan antara rasa asam dan manis yang menyegarkan. Buah berwarna kuning ini seringkali diolah menjadi minuman. Tidak hanya rasanya yang menyegarkan, nanas ternyata memiliki kandungan gizi dan kaya akan vitamin. Di balik kulitnya yang sedikit tajam, nanas mengandung nutrisi, vitamin, dan mineral penting...(read more)


Berikut 5 Cara Menurunkan Asam Lambung Tanpa Minum Obat
Kamis, 02/09/2021 - 14:47:19 WIB
Jakarta, Riaueksis.com-- Penyakit Asam lambung dapat menimbulkan perasaan tidak nyaman pada perut. dengan timbulnya gejala mual hingga sering berserdawa. Ada banyak cara untuk menurunkan asam lambung tanpa meminum obat.Cara ini didapat dari beberapa studi atau penelitian. Oleh karena itu anda dapat menjadikan cara ini sebagai pertolongan pertama...(read more)


Tes Kepribadianmu Melalui Gambar Ini, Dan Berikut Penjelasannya
Senin, 30/08/2021 - 21:32:29 WIB
Pekanbaru,Riaueksis.com- Masing-masing dari kita menyimpan perasaan yang berusaha kita sembunyikan. Salah satunya adalah tentang rasa lelah yang mungkin kita sembunyikan dari orang lain. Namun, sebuah tes kepribadian ternyata bisa mengukur seberapa lelah batinmu saat ini, lho.Lewat tes kepribadian satu ini, kamu diminta melihat gambar yang ada,...(read more)


Berikut Hal- Hal Yang Perlu Dihindari , Agar Tidak Stroke Diusia Muda
Jumat, 27/08/2021 - 12:05:15 WIB
JAKARTA,RIAUEKSIS.COM– Pandemi Covid-19 telah memaksa banyak orang untuk membatasi diri rutinitas. Aktivitas fisik jadi berkurang yang berpotensi timbulkan masalah sangat serius bagi kesehatan, terutama stroke. Menurut penelitian yang diterbitkan dalam jurnal Stroke, orang berusia di bawah 60 tahun yang duduk selama delapan jam atau...(read more)


SM Entertaiment Terpaksa Membatalkan Perilisan Single " Jalapeno", Netizen Kasiani Hendery WayV
Jumat, 27/08/2021 - 11:50:15 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com -  SM Entertainment terpaksa membatalkan perilisan "Jalapeno." dikarenakan skandal kencan Lucas WayV, tidak hanya berdampak pada perilisan single tetapi kepada rekan duo Lucas yaitu Hendery. Kini banyak netizen bersimpati pada Hendery. Seperti diketahui, Lucas terseret dalam skandal kencan...(read more)


Pentingnya Manajemen Keuangan Dalam Kehidupan Sehari - hari
Rabu, 25/08/2021 - 18:11:21 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com --Manajemen keuangan adalah proses perencanaan keuangan seseorang, perusahaan, maupun organisasi. Dengan adanya manajemen keuangan maka keuangan seseorang, perusahaan, maupun organisasi akan lebih jelas pengeluaran maupun pendapatan yang dimiliki. Tujuan manajemen keuangan ialah mengatur keuangan agar pengeluaran yang...(read more)


Kabar Bahagia Kylie Tengah Hamil Anak Kedua
Senin, 23/08/2021 - 17:18:44 WIB
Jakarta, Riaueksis.com -- Kylie Jenner saat ini tengah  hamil anak kedua. Ia dan Travis Scott disebut amat bahagia dan menikmati kehamilannya ini dalam suasana yang privat."Kylie sudah beberapa minggu hamil. Dia punya perut hamil yang imut. Dia amat bahagia," kata seorang sumber kepada People yang rilis pada Jumat (20/8) waktu...(read more)


4 Obat Herbal Yang Mudah Ditemukan , Untuk Penderita Asam Lambung
Minggu, 22/08/2021 - 15:35:46 WIB
JAKARTA, Riaueksis.com --- Mengonsumsi obat herbal asam lambung bisa jadi salah satu langkah menjaga kesehatan sistem pencernaan. Jika dibiarkan, asam lambung naik bisa menimbulkan masalah kesehatan yang lain.Asam lambung ditandai dengan beberapa hal, seperti muncul sensasi terbakar atau heartburn dari perut hingga saluran pencernaan atas,...(read more)


iKON Berkolaborasi Dengan SM C&C, Sempat Dikira Pindah Agensi
Sabtu, 21/08/2021 - 15:05:59 WIB
Seoul, Riaueksis.com - Pada tanggal 20 Agustus, para anggota iKON menyapa penggemar dengan siaran langsung YouTube khusus, sehubungan dengan pemutaran perdana serial realitas asli Wavve mereka yang betajuk "iKON's Type: One Summer Night". Para member pun mengaku sangat senang akhirya bisa menyapa para fans dalam sebuah siaran langsung di...(read more)


Mengenal Sang Pembulutangkis No 1 Dunia, Jojo : Tai Tzu Ying Paling Atletis
Sabtu, 21/08/2021 - 11:17:56 WIB
KAOHSIUNG, Riaueksis.com - Kemampuan Tai Tzu Ying sebagai salah satu tunggal putri terbaik dunia tidak perlu diragukan lagi. Bahkan, tunggal putra asal Indonesia mengakui kehebatan Tai Tzu Ying.Tunggal putri nomor 1 dunia ini menang sepertinya ditakdirkan untuk jadi pebulu tangkis terbaik dunia. Tai Tzu Ying mengenal bulu tangkis sejak kelas...(read more)


Tidak Ada Maksud Melecehkan Bendera Indonesia, Olivia Jensen Minta maaf
Jumat, 20/08/2021 - 17:18:35 WIB
Jakarta, Riaueksis.com --- Video artis Olivia Jensen bikin geger. Olivia diduga telah melecehkan bendera Merah Putih lewat video di akun Instagram-nya, @oliviajensen.Kini, postingan video tersebut tak lagi terlihat dalam akun Instagram pribadinya. Namun, video tersebut masih beredar luas di medsos, terutama Twitter.Dalam video berdurasi 11 detik...(read more)


Ratu Kerajaan Inggris Sentil Kate Middleton Soal Hidup Mewah
Kamis, 19/08/2021 - 07:16:37 WIB
Jakarta, Riaueksis.com-- Hubungan Kate Middleton dengan Ratu Elizabeth II akhirnya terkuak ke publik. Melansir dari Mirror, Ratu Kerajaan Inggris Pernah menyentil Kate soal hobinya liburan mewah ke luar negeri.Dalam bukunya soal William dan Harry, pengamat kerajaan Inggris Katie Nicholl mengatakan adanya rumor soal kehidupan asmara Pangeran...(read more)


Running Man Resmi Jadi Variety Show Terawet Di Korea
Senin, 16/08/2021 - 13:41:18 WIB
Jakarta,Riaueksis.com -- Setelah episode terbaru tanggal 15 Agustus 2021 tayang, Running Man resmi menjadi variety show terawet di televisi Korea. Dengan tayangnya episode ke-564, Running Man yang tayang di SBS tersebut resmi menyalip Infinite Challenge sebagai variety show dengan episode terbanyak."Ada kabar baik bagi para anggota...(read more)


Kenali Bahaya Virus Marburg dan Gejalanya
Senin, 16/08/2021 - 13:34:51 WIB
Jakarta, Riaueksis.com -- Virus Marburg menjadi ancaman baru di tengah pandemi Covid-19. Virus ini terdeteksi di salah satu daratan Afrika Barat, tepatnya di Republik Guinea. Berikut gejala virus Marburg serta bahayanya. Dalam pernyataan resmi yang dikutip AFP, Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menyatakan Marburg mirip dengan ebola, salah...(read more)


Ayo Simak !! 5 Efek Negatif Bergadang Bagi Wanita
Minggu, 15/08/2021 - 21:57:41 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com---Entah karena pekerjaan menumpuk atau kesulitan tidur malam, kebanyakan wanita sering melewatkan waktu tidur malam alias begadang.Padahal, begadang bagi wanita memberi dampak buruk pada kesehatan tubuh dan kulit wajah. Efek negatif kurang tidur karena begadang menyebabkan berbagai masalah pada kulit wajah yang membuat...(read more)


Tips Menjaga Diri Agar Tetap Sehat Di Masa Pandemi Covid-19
Jumat, 13/08/2021 - 17:03:11 WIB
Jakarta,Riaueksis.com - Pandemi Covid-19 masih belum berakhir. Hingga kini, kasus positif virus corona mengalami peningkatan. Untuk melindungi diri paparan Covid-19, penting untuk masyarakat disiplin menerapkan protokol kesehatan agar terhindar dari paparan virus ini. Di samping itu, sangat dianjurkan untuk meningkatkan daya tahan...(read more)


Sering Diabaikan, Berikut Cara Hidup Sehat yang Mudah Ditiru
Rabu, 11/08/2021 - 13:37:36 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com-- Meski tahu dan sadar akan manfaatnya, ada sebagian orang yang tidak peduli dengan pola hidup sehat. Padahal hidup sehat memiliki peran yang penting dalam menjaga kesehatan, bahkan merupakan kunci dari panjang umur.Untuk mewujudkannya, ada sederet cara hidup sehat yang perlu kita terapkan dengan baik dan konsisten....(read more)


Mudah Dicoba, 5 Cara Membersihkan Paru-Paru
Selasa, 10/08/2021 - 12:21:51 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com - Ada banyak jenis polusi dan mikroba yang bisa mengganggu kesehatan paru-paru. Maka dari itu, cara membersihkan paru-paru perlu Anda praktikkan secara rutin.Anda tidak perlu khawatir karena ada banyak cara yang mudah dilakukan. Mengutip dari IT Health, kesehatan paru-paru bisa Anda jaga dengan rutin melakukan yoga.Cobalah...(read more)


4 Cara Mengatur Gaya Hidup Agar Jantung Tetap Sehat
Rabu, 04/08/2021 - 19:46:26 WIB
JAKARTA, Riaueksis.com — Penyakit arteri koroner menggambarkan penebalan dan penyempitan berbahaya dari arteri koroner. Itu adalah pembuluh yang membawa darah ke jantung. Selanjutnya, penyempitan tersebut mengganggu aliran oksigen dan nutrisi ke otot jantung yang dapat menyebabkan nyeri dada, gagal jantung, atau serangan jantung. Tindakan...(read more)


Ayu Ting Ting Dinilai Arogan, 35Ribu Orang Menandatangani Petisi Blacklist Ayu Di Acara TV
Rabu, 04/08/2021 - 19:37:39 WIB
Jakarta, Riaueksis.com-- Hingga Rabu (4/8/2021) pagi, total terdapat 35.664 lebih orang yang sudah ikut menandatangani. Namun seiring berjalannya waktu, jumlah orang yang setuju dengan petisi ini terus bertambah dengan cepat Terakhir, petisi  blacklist Ayu Ting Ting dari dunia televisi telah mengubah target menjadi 50...(read more)


Cara Mudah dan Murah untuk Menguruskan Badan yang Bisa Kamu Coba
Senin, 02/08/2021 - 20:19:38 WIB
Riaueksis.com -  Masalah yang banyak dihadapi sehari-hari,adalah  Menurunkan berat badan ini membutuhkan upaya khusus yang tak jarang membuat banyak orang  frustrasi.Banyak orang bahkan harus rela merogoh kocek dalam-dalam agar berat badan mereka dapat turun. Beragam cara seperti sauna atau mendaftar di gym dengan biaya...(read more)


7 Bunga Yang Memberikan Manfaat Bagi Tubuh
Sabtu, 31/07/2021 - 18:49:00 WIB
Jakarta, Riaueksis.com – Tidak semua bunga bisa dimakan, namun beberapa di antaranya dapat dipadukan dengan hidangan tertentu untuk menambah aroma dan rasa. Tidak hanya menambah cita rasa, bunga ini dapat dimakan, dan juga memberikan  manfaat untuk kesehatan. Dilansir dari Healthline, berikut adalah 7...(read more)

Tes Covid-19. Orang-orang yang telah divaksinasi juga perlu menjalani tes Covid-19 jika merasakan ge
4 Gejala Utama Covid-19 pada Orang yang Sudah Divaksinasi
Sabtu, 31/07/2021 - 17:46:16 WIB
Jakarta,Riaueksis.com-National Health Service (NHS) di Inggris menyebut, tiga gejala utama Covid-19 adalah terus-menerus batuk, tingginya suhu tubuh, dan kehilangan kemampuan indra perasa atau penciuman. Para ahli kini memperingatkan bahwa gejalanya bisa berbeda pada orang yang terpapar Covid 19 setelah vaksinasi.Tidak ada vaksin yang 100 persen...(read more)


Kenali Ciri - Ciri Penyakit Jamur Hitam yang Mematikan di India
Jumat, 30/07/2021 - 18:46:14 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com,  Penyakit jamur hitam yang mematikan penderita Covid-19 di India juga terjadi di Indonesia. Kenali penyebab dan ciri-ciri penyakit jamur hitam mematikan agar bisa segera mendapat penanganan medis secara tepat.Penyakit jamur hitam merupakan infeksi jamur serius yang bisa berdampak fatal. Penyakit jamur hitam yang...(read more)


5 Fakta Sarah Saleh , Sang Calon Ratu Brunei Darussalam
Selasa, 27/07/2021 - 10:31:43 WIB
Jakarta, Riaueksis.com - Sarah Salleh adalah sosok wanita yang disegani di Brunei Darussalam. Wanita 34 tahun ini merupakan istri dari Al-Muhtadee Billah, Putra Mahkota Brunei Darussalam.Sejak menikah dengan Al-Muhtadee Billah, Sarah otomatis menyandang status Putri Mahkota. Kehadiran Sarah di kerajaan sempat menjadi sorotan lantaran prestasi yang...(read more)


Rahasia Kecantikan Kate Middleton
Senin, 26/07/2021 - 22:25:48 WIB
Jakarta,Riaueksis.com -- Duchess of Cambridge Catherine "Kate" Middleton kerap tampil dengan pesona yang ia miliki di berbagai kesempatan. Salah satu rahasia kecantikannya ternyata cukup sederhana dan bisa ditiru oleh banyak orang.Mantan ahli gizi kerajaan Inggris Jennifer Hanway mengungkapkan bahwa pola makan atau diet yang diterapkan...(read more)


SAJ Tawarkan Terbang dengan Harga Murah, Mulai Rp252 Ribu
Selasa, 29/06/2021 - 21:23:34 WIB
Jakarta,Riau eksis.com - PT Super Air Jet (SAJ) sudah mengantongi sertifikat izin operasi komersial atau Air Operator Certificate (AOC) dengan tipe pesawat Airbus A320. Dengan begitu maka maskapai baru tersebut siap mengudara di penerbangan tanah air.Rute-rute penerbangannya pun telah diungkap melalui situs resminya superairjet.com. Namun untuk...(read more)


Khasiat daun salam mulai dari menyehatkan jantung sampai menghilangkan stres
Minggu, 20/06/2021 - 04:29:51 WIB
Daun salam memiliki aroma dan rasa yang khas, sehingga daun satu ini kerap ditambahkan ke dalam berbagai masakan sebagai penyedap. Namun, selain harum dan rasanya yang enak, daun ini juga bermanfaat untuk seluruh tubuh lho.Diketahui, daun salam memiliki sifat detoksifikasi yang kuat, melawan infeksi, meningkatkan kesehatan jantung, serta...(read more)


nikah mut'ah Haram karena Hanya untuk melampiaskan nafsu saja
Senin, 14/06/2021 - 23:05:48 WIB
Riaueksis.com- Saat melakukan perjalanan jurnalistik ke Teheran, Iran, pada 2012 lalu, saya ditemani seorang perempuan translator. Namanya Meena. Kulitnya putih kemerah-merahan. Dia kerap mengenakan jilbab setengah kepala dengan rambut sedikit terlihat.Pada saat jeda, saya menanyakan sesuatu yang kerap mengganjal di dalam hati sebagai seorang...(read more)


Jumat barokah sahabat pondok ijo dan PWI Riau peduli serahkan 5 gulung karpet sajadah dan 100 paket makan siang dimesjid Nurul Huda tanah merah
Jumat, 03/07/2020 - 21:50:22 WIB
Riaueksis.com-kembali kegiatan Jum'at Barokah sahabat pondok ijo dan PWI Riau peduli melakukan kegiatan memberi bantuan karpet sajadah dan  bagi bagi  paket makan siang yang Jumat ini tanggal 3/7/2020 kegiatan diselenggarakan di mesjid  Buruh Huda Dusun IV Desa Tanah Merah Kecamatan Siak Hulu, Kabupaten KamparPada...(read more)


Manfaat Kunyit yang Diakui Penelitian Barat
Senin, 08/06/2020 - 23:39:28 WIB
Riaueksis.com- Hampir seluruh orang Indonesia mengenal kunyit dengan segala kegunaannya, mulai dari bumbu masakan sampai ramuan obat tradisional atau jamu.Ternyata manfaat dari kunyit tidak hanya dibicarakan oleh masyarakat Indonesia. Beberapa penelitian di dunia Barat sana membuktikan aneka manfaat kunyit tersebut.Dari sejarahnya, kunyit ialah...(read more)


Ikan Kembung Kaya Akan Omega 3 Gantikan Ikan
Minggu, 10/05/2020 - 08:39:37 WIB
Riaueksis.com--Persatuan Ahli Gizi (DPP Persagi) Triyani Kresnawan mengatakan masyarakat bisa mengkonsumsi ikan kembung kaya akan omega-3 sehingga tidak harus berorientasi pada ikan salmon.Ikan kembung terjangkau dan bisa menjadi pilihan bagi masyarakat untuk memenuhi asupan protein sehari-hari."Ternyata omega-3 bukan hanya di ikan salmon ya...(read more)


Sebelum Meninggal, Didi Kempot Galang Dana Rp7,6 M Perangi COVID-19
Selasa, 05/05/2020 - 13:49:41 WIB
Riaueksis – Kabar duka kembali menimpa dunia hiburan Tanah Air. Penyanyi Didi Kempot meninggal dunia pada hari ini Selasa, 5 Mei 2020. Didi Kempot meninggal dunia pukul 7.30 WIB, di Rumah Sakit Kasih Ibu, Solo, Jawa Tengah.Kabar meninggalnya Didi Kempot membuat banyak pihak berduka, tak terkecuali para artis. Salah satu di antaranya adalah...(read more)

OPINI
Akal-akal Pemerintah di Covid-19, Ini Bukan Lagi PSBB Tapi Sudah Lockdown
Selasa, 28/04/2020 - 14:28:16 WIB
Riaueksis - Tanpa disadari pemerintah sudahmelaksanakan lockdown dalam menangani pandemi virus Covid-19. Bedanya, pemerintah di sini tidak punya tanggungjawab untuk memberi makan orang dan hewan yang ada di dalam daerah lockdown sesuai undang-undang, karena pemerintah memakai istilah Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB).Sekarang mari kita...(read more)

Hindari terinfeksi virus corona dengan menjaga imunitas.
Daun kelor salah satu bahan alami yang dapat digunakan untuk mendongkrak imunitas.
Selasa, 31/03/2020 - 23:32:20 WIB
JAKARTA,Riaueksis -Dalam melewati periode pandemi virus corona, semakin banyak orang menyadari pentingnya menjaga dan meningkatkan imunitas tubuh. Tidak sedikit yang kemudian memilih asupan makanan alami. Ahli gizi dr Johanes Chandrawinata MND SpGK merekomendasikan beberapa bahan alami yang diyakini mampu menjaga daya tahan tubuh....(read more)


Raja Thailand Saat Corona, Tidur di Hotel Mewah dengan 20 Selir
Senin, 30/03/2020 - 23:21:13 WIB
Raja Thailand Maha Vajiralongkorn kembali jadi kontroversi. Di tengah pandemi Corona, Raja Maha melakukan isolasi diri di hotel mewah di daerah pegunungan Alpen di Jerman bersama 20 selirnya.  Menurut laporan, Raja Maha telah memesan hotel Grand Hotel Sonnenbichl di Garmisch-Partenkirchen, Jerman. Seperti dikutip Independent, sang Raja...(read more)


Trik Melamar Pekerjaan yang harus kamu ketahui
Minggu, 29/03/2020 - 23:50:00 WIB
Riaueksis – bagi kamu yang masih nganggur ada trik- trik melamar pekerjaan yang harus kamu ketahui.Dalam mencari pekerjaan, tentunya ada banyak hal yang berada di luar kendali kamu. Misalnya, kamu tidak dapat mengatur datangnya kesempatan emas atau memengaruhi mood HRD ketika membaca resume. Begitu juga mengubah aturan...(read more)


WHO Tegaskan Chloroquine Obat COVID-19 Adalah Hoax
Minggu, 22/03/2020 - 22:09:21 WIB
Riaueksis.com - Sebuah pesan suara yang berisi informasi terkait obat anti-malaria chloroquine phosphate yang diklaim dapat menyembuhkan virus corona jenis baru atau penyakit Covid-19 beredar di Nigeria pada Senin (9/3/2020). Diketahui sejak akhir Desember 2019, dunia tengah dilanda pandemi Covid-19 yang saat ini telah menginfeksi lebih...(read more)

Semoga 5 tahun kedepan desa Tanjung Belit menjadi sentra petai.
Touring Gogreen di desa Tanjung Belit, IKA SMANSA Pekanbaru Serahkan 1.500 Bibit pohon Petai
Rabu, 11/03/2020 - 21:06:20 WIB
Kampar,Riaueksis.com - Ikatan Alumni Sekolah Menengah Atas Negeri Satu (IKA SMANSA) Pekanbaru touring go green ke Desa Tanjung Belit, Kecamatan Kampar Kiri Hulu, Kabupaten Kampar, Sabtu dan Minggu (07/03/2020). Di kegiatan itu, IKA SMANSA Pekanbaru menyerahkan 1.500 bibit petai dan 500 jenis pohon lainnya seperti matoa, pinang dan nangka....(read more)


Vivo V19 Meluncur Di Indonesia, Kamera Depan 32 Megapiksel
Selasa, 10/03/2020 - 21:50:58 WIB
Riaueksis.com - Vivo resmi memboyong ponsel V19 ke pasar Indonesia lewat acara peluncuran yang digelar hari ini, Selasa (10/3/2020) di Jakarta. Salah satu fitur yang diandalkan Vivo pada seri V19 ini adalah kamera selfie 32 megapiksel dengan fitur Super Night Selfie. "Kadang kita ingin menginginkan hasil kamera depan yang sebaik kamera...(read more)


Golongan Darah O Rentan Terinfeksi Corona Covid-19, Cek Faktanya
Kamis, 05/03/2020 - 20:46:44 WIB
Riaueksis.com– Orang dengan golongan darah O disebut rentan terinfeksi Corona Covid-19. Artikel yang beredar menyebutkan sejumlah alasan golongan darah O lebih rentan terinfeksi dibandingkan golongan lainnya. Alasan tersebut di antaranya golongan darah O sangat rentan terkena virus dan bakteri. Hal ini karena golongan darah O...(read more)


Hindari Penyebaran Virus Corona, Kata Menkes Ini ''Stop Cipika-Cipiki!''
Senin, 02/03/2020 - 13:54:16 WIB
Ilustrasi mengecup pipi sebagai tanda salam (Foto: Antara) JAKARTA, Riaueksis.com - Kebiasaan ''cipika-cipiki'' alias cium pipi kiri dan kanan, sepertinya untuk sementara disarankan dihindari, menyusul kian mengganasnya virus Corona di seluruh dunia. Saran itu disampaikan Menteri Kesehatan Swiss Alain Berset dalam...(read more)


Logo Halal MUI Ada di Thailand
Minggu, 01/03/2020 - 19:21:57 WIB
Riaueksis.com - Beberapa waktu lalu, sempat heboh logo Halal MUI di salah satu restoran di Korea Selatan. Nah, di Thailand juga ada beberapa makanan yang berlogo halal MUI.Tidak sulit mencari makanan halal di Thailand, khususnya di Bangkok. Salah satu cara mendapat makanan halal adalah dengan memilih restoran di hotel yang sudah bersertifikat...(read more)

Oleh: Rosyita Hasan.
Natuna, I’m Coming
Senin, 24/02/2020 - 00:13:21 WIB
Terpaan angin memainkan bagian ujung jilbabku saat menuruni tangga pesawat di Lanud Raden Sadjad. Rasa syukur terlontar dalam kalimat Hamdalah yang terucap berlahan dari mulutku saat kaki menjejak tanah Natuna untuk pertama kali. Single content advertisement top Sedetik kemudian aku membaur mengikuti irama langkah penumpang lain menuju...(read more)

Oleh Rosyita Hasan
Untuk negeri bernama Natuna
Senin, 24/02/2020 - 00:02:14 WIB
Pertama membayangkan Natuna, hanya terbersit yang indah-indah saja. Dibalik itu, ternyata tersimpan sejuta arti bagi Indonesia. “Siapa yang mau ke Natuna?” tanya salah satu temanku melalui percakapan saluran telepon selular. Single content advertisement top “Aku,” jawabku singkat. “Tidak boleh,”...(read more)


Ini Ramuan Ala Rumahan Atasi Kerutan di Bawah Mata
Sabtu, 15/02/2020 - 14:19:53 WIB
JAKARTA, Riaueksis - Penuaan merupakan sesuatu yang tidak mungkin dihindari. Tanda-tanda penuaan biasanya  pertama kali pada kulit dan mata. Kendati tidak mungkin untuk dihindari, namun penuaan sangat mungkin untuk ditunda. Diketahui, terlepas dari usia, tanda penuaan dini dapat dilihat dari beberapa faktor, seperti polusi, merokok, gaya...(read more)


Apple
Senin, 03/02/2020 - 22:09:05 WIB
Riaueksis.com - Usulan Uni Eropa sepertinya bakal mau tidak mau mendesak Apple untuk segera mengganti adapter mereka menggunakan kabel Type C. Voting oleh Parlemen Uni Eropa pada proposal minggu ini melihat anggota parlemen menyebut hal ini sebagai 'aturan mendesak'.Mereka pun menetapkan peraturan ini menjadi 'aturan yang mengikat' mulai Juli...(read more)


Joker Mendominasi, Ini Dia Daftar Lengkap Pemenang Piala Oscar 2020
Jumat, 31/01/2020 - 22:24:11 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com - Daftar lengkap nominasi dan nomine Oscar 2020 resmi diumumkan aktor dan aktris, John Cho dan Issa Rae, pada Senin (13/1). Joker mendominasi perolehan nominasi. Malam pengumuman pemenang rencananya dihelat di Dolby Theatre, California, Amerika Serikat pada 9 Februari 2020.Joker menjadi film penyabet nominasi terbanyak...(read more)


Karena Letak Anus dan Uretra Wanita Dekat, Begini Cara Cebok yang Benar
Sabtu, 20/07/2019 - 21:02:47 WIB
RiauEksis com - Sebuat riset yang dilakukan Tap Warehouse di Inggris membuktikan, sebagian wanita cebok dengan cara yang salah. Kesalahan usai buang air besar dan buang air kecil ini bisa berisiko bagi kesehatan 33 persen wanita dalam survei tersebut di masa mendatang.Cara cebok yang salah bukannya mencegah, namun justru merangsang penyakit di...(read more)


Pemudik Jangan Pernah Tidur Di Dalam Mobil Yang berhenti Dengan Kondisi Mobil Hidup
Selasa, 14/05/2019 - 10:33:31 WIB
RiauEksis.com - Pemudik disarankan beristirahat jika kondisi sudah lelah, pilihlah tempat istirahat yang ramai seperti rest area atau SPBU. Dan jangan sekali-kali menepi di pinggir jalan raya atau jalan tol. Juga jangan tidur di dalam mobil dengan mesin yang menyala. Sebab, ada risiko tersendiri bagi yang istirahat dengan mesin mobil menyala dalam...(read more)


Olahraga Tak Sempat? Begini Cara Diet Biar Badan Tak Melar
Selasa, 23/10/2018 - 08:29:42 WIB
RiauEksis.com - Diet dan olahraga adalah dua hal yang saling melengkapi. Jika sedang sibuk-sibuknya hingga tak sempat olahraga, pastikan untuk menjaga pola makan yang benar.Pakar nutrisi Rachel Olsen mengatakan bahwa nutrisi sangat penting dalam menjaga berat badan agar tidak melonjak, saat aktivitas fisik menurun. Prinsipnya adalah asupan kalori...(read more)


Stop Curhat Di Sosmed, Coba Deh Renungkan 5 Alasan Ini, Jangan Sampai Ngelamun Ya
Senin, 20/08/2018 - 11:42:20 WIB
RiauEksis.com - Sekarang, yang namanya media sosial, sudah jadi kebutuhan primer buat sebagian besar anak muda. Ibarat sehari tak eksis di sosmed, seperti belum makan nasi. Berasa ada yang kurang. Kemudahan yang ditawarkan oleh dunia maya, memang menggiurkan. Karena sekarang kamu bisa memuaskan urusan perut dan keinginan pribadi cukup hanya satu...(read more)


Bocah Berusia 8 Tahun Telah Menaklukan 10 Gunung Di Indonesia
Senin, 20/08/2018 - 11:33:01 WIB
RiauEksis.com - Tidak semua anak bisa menaklukkan puncak gunung tertinggi di Indonesia. Namun berbeda halnya dengan Devania Syahla Almira (8), diusia yang masih sangat belia, ia sudah mampu menaklukan lebih dari 10 gunung di Indonesia.Perjalanan membelah belantara hutan untuk mendaki sebuah gunung, sudah ia cicipi sejak usia 5 tahun. Gunung...(read more)


Cara Sederhana Menjaga Pernikahan Tetap Romantis, Harmonis Dan Awet
Sabtu, 14/07/2018 - 11:27:16 WIB
RiauEksis.com, Hal sederhana ini bisa kita lakukan agar pernikahan tetap harmonis dan romantis setiap hari dan pernikahan awet.Dikutip dari detikHealth, psikolog seksual, Zoya Amirin, M.Psi, mengatakan, sering menatap mata pasangan setiap hari bisa membuat hubungan selalu sehat dan memupuk rasa cinta agar selalu bersemi. Ya, saling menatap adalah...(read more)


Tips Aman Bermain Ponsel Untuk Menjaga Kesehatan Mata
Rabu, 11/07/2018 - 11:55:10 WIB
RiauEksis.com, Jakarta - Staf Divisi Pediatri Oftalmologi Departemen IK Mata FKUI-RSCM, dr. Julie Dewi Barliana, SpM(K), M. Biomed, mengatakan, layar ponsel dapat menyebabkan mata terasa kering, panas, berair, bahkan katarak.Julie menjelaskan, ponsel bekerja menggunakan gelombang elektromagnetik yang menimbulkan radiasi di sekitar kepala terutama...(read more)


Kos-kosan di Sekitar UGM Yang Harga Bervariasi
Senin, 09/07/2018 - 13:55:17 WIB
RiauEksis.com, Sleman - Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) banyak berdiri sekolah dan perguruan tinggi negeri maupun swasta yang menjadi tujuan untuk melanjutkan pendidikan. Dan menjelang tahun ajaran baru, calon siswa atau mahasiswa pastinya disibukkan dengan mencari tempat kos atau kontrakan.Salah satu lokasi yang menjamur bisnis kos-kosan di...(read more)


Inilah 5 Zodiak Yang Selalu Bergairah Karena Memiliki Libido Yang Sangat Tinggi
Senin, 04/06/2018 - 13:25:51 WIB
RiauEksis.com - Kamu yang memiliki pasangan yang bernaung di bawah zodiak ini harap bersiap. Gairah bercinta mereka tidak pernah padam.Ya, zodiak ternyata tidak hanya mempengaruhi kepribadian, tapi juga gairah bercinta.Ada zodiak yang memiliki libido biasa saja, namun yang lain sangat menyukai seks dan memiliki gairah yang tinggi.Nah,...(read more)


Konsumsilah Makanan Ini Tatkala Suasana Hati Anda Sangat Kacau
Minggu, 11/02/2018 - 14:17:13 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Semua orang pernah mengalami hari buruk yang membuat suasana hati menjadi sangat kacau. Untungnya, ada solusi mudah untuk mengatasi kondisi tidak mood demikian. Caranya adalah mengonsumsi sejumlah makanan berikut ini. 1. CokelatMakan cokelat membantu membuat suasana hati menjadi lebih baik karena saat menyantapnya tubuh...(read more)


Anda Tak Bisa Tidur Meski Malam Sudah Larut? Nah Lakukan Ini!
Senin, 29/01/2018 - 05:19:47 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Tak sedikit orang mengalami kesusahan tidur meski pun malam sudah larut. Mungkin ada berbagai alasan yang menjadi penyebabnya.Sebenarnya ada beberapa hal yang perlu diingat untuk memperbaiki tidur malam hari pada masa mendatang. "Banyak orang yang lelah secara fisik, tetapi tidak dapat melepaskan pikiran mereka,...(read more)


Kesulitan Bangun Untuk Shalat Subuh di Masjid? Nah, Lakukan 10 Kiat Ini..
Jumat, 26/01/2018 - 06:51:43 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Allah berfirman dalam Surat Al Isra (17) ayat 78, "Dirikanlah shalat dari sesudah matahari tergelincir sampai gelap malam dan (dirikan pula shalat) Subuh. Sesungguhnya shalat Subuh itu disaksikan oleh malaikat".Masih menjadi fenomena umum yang menyedihkan di masyarakat Muslim, bahwa masjid masjid kita sepi...(read more)


Dukungan Mereka Inilah Yang Dibutuhkan Prajurit TNI
Kamis, 25/01/2018 - 22:15:38 WIB
Jakarta (RiauEksis.Com) - Di era modern seperti saat ini para ibu-ibu harus bisa menjadi pemimpin yang mampu memberikan contoh untuk dijadikan panutan secara konsisten serta memegang komitmen. Istri Menteri Pertahahan, Nora Ryamizard Ryacudu mengatakan, pemimpin bukan ditakuti tapi dimaknai. "Dan ibu-ibu zaman now adalah pemimpin yang mampu...(read more)


Jangan Abaikan Ini Saat Anda Bersolek
Rabu, 27/12/2017 - 20:09:37 WIB
Jakarta (RiauEksis.Com) - Setiap orang tentu menginginkan penampilan terbaik saat menghadiri acara pergantian tahun. Banyak orang yang memiliki pemahaman bahwa penampilan terbaik berasal dari kosmetik yang tebal, nyatanya tidak.Seorang Make Up Artist dan Marketing Maager Vanity Cask Kalpana Sharma mengatakan bahwa dasar dari penampilan terbaik...(read more)


Ketua IDAI: Pembawa Bakteri Difteri Bisa Tidak Sakit Tapi Bisa Menularkan
Rabu, 13/12/2017 - 17:03:16 WIB
Jakarta (RiauEksis.Com) - Pembawa atau carrier bakteri penyebab difteri bisa saja tidak sakit atau tertular penyakit tersebut. Namun dia pembawa bakteri ini bisa menularkan ke orang lain.Begitu pengakuan Ketua Umum Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI), dr Aman B Pulungan. "Carrier bisa beredar di mana-mana. Dia tidak sakit, tetapi bisa...(read more)


Jika Anda Rutin Berolahraga, Jangan Lakukan 5 Kesalahan Ini
Rabu, 15/11/2017 - 18:15:28 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Jika dilakukan secara rutin, maka berolahraga di pusat kebugaran akan berdampak positif bagi tubuh. Tapi ingat, ada beberapa hal yang bisa mengacaukan hasilnya.Menurut pakar fisiologi Susan Paul sekaligus direktur program di Orlando Track Shack Foundation, perempuan yang sudah melatih 1.350 pelari itu mengatakan, masih...(read more)


Untuk Mengenali Orang Stres Dapat Diketahui Dari Ucapan Kata-kata Ini Ketika Berbicara di Depan Umum dan Sikapnya Pun..
Rabu, 15/11/2017 - 18:06:46 WIB
Pekanbaru (RauEksis.Com) - Sebuah studi di Universitas Arizona, Amerika Serikat, menyebutkan orang yang terkena stres cenderung sering menggunakan kata-kata adverbia seperti 'begitu', 'sangat', dan 'benar-benar' ketika sedang berbicara di depan umum.Peneliti juga mengidentifikasi bahwa orang yang sedang stres akan lebih banyak berdiam ketika...(read more)


Berikut Ini 4 Langkah Yang Sebaiknya Dilakukan Jika Tubuh Sudah Terlalu Banyak Diberi Asupan Gula.
Sabtu, 11/11/2017 - 17:33:58 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Ingat. Mengonsumsi banyak gula, tidak sehat bagi kesehatan tubuh. Nah, berikut ini ada 4 langkah yang sebaiknya dilakukan jika tubuh sudah terlalu banyak diberi asupan gula.1. Bergerak.Banyak studi menunjukkan bahwa seseorang akan lebih banyak mengonsumsi kuliner manis jika sedang merasa stres. Untuk menghindari...(read more)


Apakah Anak Anda Masuk Kategori Berbakat Super? Jawabnya, Lihatlah Beberapa Sifat Ini
Sabtu, 21/10/2017 - 16:37:07 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Setiap anak pasti memiliki bakat istimewa. Namun, beberapa anak dapat menunjukkan kemampuan lebih tinggi dari mayoritas anak lain di bidang tertentu.Anak-anak dengan bakat super ini terkadang memerlukan sedikit perlakukan berbeda dari anak-anak pada umumnya. Apakah anak Anda masuk dalam kategori tersebut? Kenali lima...(read more)


Berita Ini Sebaiknya Dibaca Kaum Ibu Yang Tak Punya Waktu Menyusui Bayi Sendiri
Kamis, 19/10/2017 - 05:55:05 WIB
Jakarta (RiauEksis.Com) - Pemberian air susu ibu memang sangat dianjurkan demi kesehatan bayi. Namun, bagi para ibu yang sibuk sering tak punya waktu menyusui, biasanya solusinya dengan mencari donor ASI.Namun hati-hati karena asal memberikan ASI dari donor bisa berisiko. Menurut Ketua Satgas ASI, Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI), Dr Elizabeth...(read more)


Kanker Payudara Dapat Dideteksi Dengan Menggunakan Sabun
Sabtu, 07/10/2017 - 10:53:17 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Saat mandi sebenarnya Anda bisa memeriksa ada tidaknya benjolan atau perubahan tertentu di payudara. Terutama saat Anda menyabuni tubuh. "Setelah merasa sesuatu yang berbeda dari payudaranya baik ketika SADARI atau tidak disengaja misalnya saat mandi, maka kita memakai sabun. Sabun kan licin, sehingga terasa. Itu...(read more)


Mengonsumsi Es Krim Pada Pagi Hari Akan Menyehatkan Mental?
Sabtu, 07/10/2017 - 10:44:45 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Mengonsumsi es krim tak lama setelah bangun tidur bisa meningkatkan kewaspadaan dan bagus untuk performa mental terutama pada anak, menurut sebuah studi dari Kyorin University, Jepang.Dalam studi itu professor Yoshihiko Koga, membandingkan aktivitas otak orang yang telah diberi makan es krim segera setelah terbangun dan...(read more)


Kalau Anda Sakit Kepala Saat Bepergian Dengan Pesawat, Rupanya Itu Tanda Anda...
Rabu, 04/10/2017 - 01:35:15 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Sakit kepala saat bepergian dengan pesawat terbang dalam penerbangan jarak jauh kerap dianggap hal biasa. Padahal, sakit kepala juga bisa menjadi gejala awal dari kondisi lain yang mengkhawatirkan.Kondisi itu disebut Aerosinusitis, yang terjadi ketika terdapat perbedaan tingkat tekanan dalam rongga tubuh manusia...(read more)


Hindari Makanan Ini Supaya Kulit Anda Terhindar Dari Jerawat
Senin, 02/10/2017 - 00:11:25 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Sebuah studi yang diterbitkan dalam Journal of the Academy of Nutrition and Dietetics mencari tahu secara persis makanan penyebab jerawat dan masalah kulit lainnya. Penelitian ini melibatkan dua kelompok yang terdiri dari 32 peserta. Satu kelompok memiliki kulit yang jernih, yang lainnya memiliki jerawat sedang sampai...(read more)


Anda Ingin Menjadi Wanita Berwajah Bersih dan Cerah, Berikut 6 Kiatnya
Minggu, 01/10/2017 - 23:40:11 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Memiliki wajah yang bersih dan cerah, tentunya dambaan semua wanita. Makanya tak heran bilamana tak sedikit kaum Hawa  yang rela mengeluarkan biaya jutaan rupiah agar wajahnya memukau. Nah, berikut ini adalah enam tips perawatan wajah yang bisa dilakukan di rumah tanpa anggaran yang menguras kantong. Dikutip...(read more)


Ada 6 Yang Perlu Dihindari Seusai Makan..Di Antaranya, Jangan Merokok
Sabtu, 23/09/2017 - 22:29:26 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Ada beberapa hal yang perlu dihindari setelah menghabiskan suapan terakhir di piring. Usai makan, sistem pencernaan di tubuh langsung bekerja dan beberapa kegiatan tertentu bisa malah menghambat pencernaan dan penyerapan nutrisi.Berikut enam kegiatan yang harus dihindari setelah kita makan:1. TidurMakan malam menjelang...(read more)


Robot 'Si Pembuat Berita' Mulai Dimanfaatkan Sejumlah Media Massa di Amerika Serikat, Alasannya...
Senin, 04/09/2017 - 23:26:28 WIB
Washington (RiauEksis.Com) - Berbagai sektor industri mulai memanfaatkan tenaga robot untuk melakukan kegiatan perusahaan, tak terkecuali dalam industri media massa.Pemanfaatan robot dinilai memiliki kecepatan dibandingkan manusia. Biaya yang digunakan perusahaan ketika memanfaatkan robot lebih murah dibandingkan ketika menggunakan tenaga...(read more)


1 Dari 2 Film Nasional Yang Akan Tayang di Hong Kong 3 September Ternyata Bernuansa Minang
Selasa, 29/08/2017 - 22:57:17 WIB
Jakarta (RiauEksis.Com) - Dua film nasional yakni 'Surau dan Silek' serta 'MARS-Mimpi Ananda Raih Semesta' siap ditayangkan di Hong Kong pada 3 September 2017. Penayangan film tersebut digagas oleh Pusat Pengembangan Perfilman (Pusbangfilm) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan bersama Be Indonesian Smart n Active (BISA) serta Komunitas Buruh...(read more)


Karena Soal Inilah Perempuan Idaman Hilang Selera Terhadap Anda
Senin, 28/08/2017 - 03:14:09 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Percaya nggak bahwa ketertarikan antara pria dan wanita berawal dari penampilan fisik. Makanya, bagi Anda pria, perhatikan baik-baik info ini agar perempuan idaman Anda tidak hilang selera terhadap Anda. Sebelum memutuskan untuk saling mengenal dan melanjutkan hubungan ke jenjang serius, ada fase awal di mana satu sama...(read more)


Setelah 12 Tahun Pacaran, Cherly Juno Mantan Personel Cherrybelle Akan Menikah Dengan Arthur di Pekanbaru
Jumat, 18/08/2017 - 21:57:21 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Cherly Juno, mantan personel Cherrybelle akan melangsungkan pernikahan di Pekanbaru, Provinsi Riau pada tahun 2017 ini. Dia akan menikah dengan Arthur, sang kekasih, setelah sekitar 12 tahun pacaran.Pernikahan Cherly dan Arthur akan digelar di Pekanbaru, Riau. Menariknya rangkaian acara pernikahan Cherly dan Arthur...(read more)


Rambut Anak Anda Rontok, Beginilah Tips Merawatnya
Senin, 07/08/2017 - 22:55:18 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Rambut anak rontok, tentu membuat seorang ibu merasa kebingungan. Nah, artikel ini setidaknya bisa membantu Anda untuk merawat rambut si buah hati.Namun sebelum melakukan perawatan sendiri rambut rontok anak, misalnya dengan menggunakan obat-obatan, bacalah artikel ini terlebih dahulu sehingga Anda tidak akan...(read more)


Siapa Sebenarnya Dokter Ryan Thamrin? Berikut Sekilas Profilnya
Jumat, 04/08/2017 - 20:18:52 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Banyak yang bertanya-tanya siapa sebenarnya dokter Ryan Thamrin. Ryan Thamrin dokter pemandu acara kesehatan Dr OZ Indonesia di salah satu stasiun televisi swasta. Ryan Thamrin mengembuskan nafas terakhir di Kota Pekanbaru, Provinsi Riau pada Jumat (4/8/17) sekira pukul 3.30 WIB pada usia 39 tahun. Ryan Tamrin merupakan...(read more)


Taukah Anda, Dampak Buruk Gunakan AC ?
Minggu, 30/07/2017 - 22:01:12 WIB
JAKARTA (riaueksis.com) - Alat pendingin udara atau AC menjadi andalan masyarakat perkotaan untuk membuat ruangan sejuk dan nyaman. Bahkan hampir sepanjang waktu AC selalu digunakan tanpa peduli dampak buruk apa yang akan didapatkan.Berikut ini tiga konsekuensi berada di ruangan ber-AC.KelelahanKurangnya udara segar akibat ditutupnya ventilasi...(read more)


Gubri Andi Rachman jadi Perhatian Saat Ngopi di Kimteng
Jumat, 21/07/2017 - 22:32:51 WIB
PEKANBARU (riaueksis.com) - Kunjungan mendadak Gubernur Riau (Gubri) Arsyadjuliandi Rachman ke warung kopi Kimteng Transmart Jalan Soekarno-Hatta, Pekanbaru, Jumat (21/7/2017) cukup mengejutkan pengunjung dan pekerja pelayan.Begitu sampai, para pelayan di warung itu pun pada bisik-bisik, sembari berkata, "Ada Pak Gubernur ke sini," ucap...(read more)


Tingkat Kebahagiaan Manusia Indonesia Menurun
Minggu, 09/07/2017 - 22:47:57 WIB
Jakarta (riaueksis.com) - Kebahagiaan rata-rata manusia Indonesia menurun yaitu di tahun 2016, kebahagiaan manusia Indonesia ada di rangking 79. Di tahun 2017, rangking itu menurun ke level 81.Berdasarkan list negara bahagia dunia (World Happiness Index) yang dikeluarkan SDSN, bahwa pada 2017, dibandingkan penduduk dunia lain, kebahagiaan manusia...(read more)


Ciri-ciri Gagal Jantung yang Perlu Diwaspadai
Sabtu, 20/05/2017 - 16:54:38 WIB
Jakarta (riaueksis.com) - Jantung memiliki peran penting yang bekerja sebagai pompa untuk mengirimkan darah yang kaya oksigen ke seluruh tubuh. Jika tidak berfungsi dengan optimal, maka akan terjadi gangguan. Bahkan, bisa mengakibatkan gagal jantung yang juga sangat berbahaya seperti penyakit kanker. Dokter Spesialis Jantung dan Pembuluh Darah...(read more)


Julia Perez Tak Pernah Mengeluh Sakit Lagi
Minggu, 07/05/2017 - 22:58:14 WIB
JAKARTA (riaueksis.com) - Sudah sekitar tiga bulan, Julia Perez dirawat di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo. Kini, Jupe sudah tak pernah lagi mengeluh sakit.Julia Perez dirawat secara intensif setelah didiagnosa menderita kanker serviks. Awal-awal masuk rumah sakit, Jupe kerap kali merasa kesakitan. Lalu, dokter anestesi pun cepat-cepat datang...(read more)


Jika Tak Mau Citra Buruk Menimpa Anda Dalam Pergaulan, Hindari 6 Hal Ini
Selasa, 25/04/2017 - 23:14:28 WIB
Jakarta (RiauEksis.Com) - Hal sepele bisa membuat seseorang tak disukai atau buruk citranya dalam pergaulan. Nah, jika Anda tak mau itu terjadi, hindari melakukan tujuh kebiasaan berikut.1. Keseringan unggah fotoStudi ilmiah mengungkap, rata-rata orang tak terlalu respek pada pengguna media sosial yang mengunggah foto pribadi dengan jumlah...(read more)

Bank Riau Kepri Peringati Hari Kartini
Heboh, Lomba Foto Internal dengan Pakaian Daerah
Sabtu, 22/04/2017 - 23:32:19 WIB
PEKANBARU (riaueksis.com) - Momen hari kartini yang jatuh pada hari Jumat tanggal 21 April 2017 ini turut diperingati oleh Bank Riau Kepri, selain menghimbau kepada seluruh pegawai untuk memakai pakaian daerah nasional terutama pakaian daerah Riau atau daerah Kepulauan Riau, Bank Riau Kepri juga melaksanakan lomba foto dengan 2 kategori yaitu...(read more)


Jangan Biarkan Anak Anda Suka Marah-marah, Jika Dibiarkan Berkepanjangan, Bisa-bisa...
Minggu, 16/04/2017 - 23:02:28 WIB
Jakarta (RiauEksis.COm) - Marah pada dasarnya sifat dan sikap wajar yang bisa dialami siapapun, baik anak-anak maupun dewasa. Meski demikian, sifat dan sikap ini sebaiknya diredam terutama bagi anak-anak. Karena jika berkepanjangan bisa berakibat buruk pada perkembangan emosinya di masa depan.Periset di Pusat Studi Pendidikan dan Kreativitas Anak...(read more)


Berolahraga Dalam Keadaan Perut Kosong Ternyata Lebih Menguntungkan Bagi Kesehatan
Minggu, 16/04/2017 - 22:38:58 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Sebuah studi terbaru dalam American Journal of Physiology - Endocrinology and Metabolism menunjukkan, setelah makan, jaringan adiposa 'sibuk' merespon makanan. Olahraga tak akan merangsang perubahan yang menguntungkan bagi jaringan adiposa."Ini berarti berolahraga dalam keadaan perut kosong menimbulkan perubahan...(read more)


Kondisi Terus Menurun, Sahabat Jupe Panggilkan Ustad
Jumat, 14/04/2017 - 08:35:22 WIB
JAKARTA (RiauEksis.Com) - Kondisi Julia Perez makin memprihatinkan sepekan belakangan. Sehingga, rekan-rekannya pun mendatangkan seorang ustad untuk memberikan siraman rohani."Saya baru pulang dari RS. Kondisi tidak baik. Sayang dan teman membawa pak Ustad biar Jupe lebih tenang lagi. Suasana jauh lebih mengharukan dari biasanya," ujar...(read more)


Waspada, Hacker Diam-diam Perhatikan Cara Ketik Pengguna Ponsel
Jumat, 14/04/2017 - 00:36:50 WIB
NEWSCASTLE (RiauEksis.Com) - Berbagai cara dilakukan oleh peretas (hacker) untuk melancarkan aksinya untuk menyerang korban. Bahkan terkadang metode yang dilakukan hacker tak diketahui bahkan tak disadari oleh kebanyakan orang yang awam.Berdasarkan studi yang dilakukan di Newscastle University mengungkapkan bahwa hacker mampu menemukan passwod...(read more)


Peserta Gathering Media RSAB Pekanbaru Antusias Pahami Materi Uroginekologi
Sabtu, 08/04/2017 - 23:36:06 WIB
PEKANBARU (RiauEksis.Com) - Gathering Media yang diselenggarakan Rumah Sakit Awal Bros (RSAB) Pekanbaru, Sabtu (8/4/201& mendapat sambutan peserta. Peserta dari media cetak, elektronik, siber dan blogger silih berganti bertanya terkait edukasi yang disampaikan dr Edy Fakhrizal SpOG (K) Uroginekologi, materi Rekonstruksi Organ Intim dan...(read more)


Perhatikanlah Ini Saat Memilih Shampo Agar Rambut Anda Tetap Sehat
Selasa, 28/03/2017 - 15:58:20 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Saat ini berbagai jenis shampo beredar di pasaran. Ingat, tak seluruhnya shampo tersebut benar-benar menyehatkan rambut Anda. Nah, ketika Anda berkeramas, mungkin terpikir biaya, jenis shampo, kesesuaiannya dengan rambut Anda, juga aroma, serta persepsi konsumen lain akan shampo tersebut.Hal yang benar-benar perlu Anda...(read more)


Mantan Wartawan Ini Adalah Wanita Indonesia Pertama Jadi Konsulat RI Untuk Victoria dan Tasmania
Kamis, 09/03/2017 - 03:45:46 WIB
Melbourne (RiauEksis.Com) - Wanita Indonesia pertama yang menjadi Konsulat Jenderal RI untuk Victoria dan Tasmania yang berbasis di Kota Melbourne, Australia, adalah Dewi Savitri Wahab. Berikut sekilas profilnya. Dewi lahir di Kabupaten Ngawi, Provinsi Jawa Timur. Tapi di usia tiga tahun, ia diangkat menjadi anak oleh sepupu dari ayah kandungnya....(read more)


Dengan Gaji Rp 4 Juta, Anda Bisa Membeli Rumah dan Mobil. Simak Ulasan Berikut Ini
Rabu, 08/03/2017 - 03:59:18 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Memiliki rumah dan mobil adalah tujuan sebagian orang yang telah bekerja dengan mendapatkan gaji cukup maksimal. Jika ingin memiliki keduanya, simak ulasan berikut ini.Seperti diketahui, harga properti saat ini cenderung naik setiap tahunnya. Begitu juga dengan harga mobil yang semakin baru desainnya, rentang harganya...(read more)


Berikut Cara Membedakan Wifi yang 'Baik' dan 'Jahat'
Minggu, 05/03/2017 - 18:32:44 WIB
JAKARTA, Riaueksis.com - Apabila Anda merupakan penikmat WiFi gratisan yang tersedia di tempat umum, adakalanya harus memperhatikan mana WiFi publik yang aman dan mana yang riskan.Security Advocate, Consumer Business Unit Symantec, Nick Savvides, menjelaskan mengenai perbedaan antara WiFi publik kategori baik dengan yang jahat.Dilansir dari...(read more)


Gebrak Pasar Handphone, Nokia Luncurkan Seri 3310 yang Berevolusi
Selasa, 28/02/2017 - 17:01:37 WIB
PEKANBARU, Riaueksis.com - Rilis Nokia terbaru disambut begitu meriah oleh para fans setianya yang sudah menggunakan ponsel sejak akhir tahun 90-an. Setelah mengagetkan pasar gadget dengan kemunculan Nokia 6, kini Nokia yang berada di bawah naungan HMD Global kembali menggebrak. Anehnya bukan lewat smartphone, melainkan hanya dengan sebuah feature...(read more)


Ke Malaka Cuma Rp550 Ribu, Xpressair Layani Pasien Stretcher
Selasa, 28/02/2017 - 15:24:19 WIB
PEKANBARU (Riaueksis.com) - Maskapai komersil Xpressair memberikan harga promo terbang ke Malaka dengan harga cuma Rp550 ribu. Layanan ini bisa dinikmati para penumpang dengan tiga kali penerbangan setiap minggu pulang - pergi Pekanbaru-Malaka-Pekanbaru pada hari Selasa, Kamis dan Minggu.Layanan ini juga dapat dinikmati bagi penumpang pasien...(read more)


Inilah Sosok Sutradara Termuda Peraih Piala Oscar Yang Bikin Sejarah Berubah
Senin, 27/02/2017 - 13:27:28 WIB
Washington (RiauEksis.Com) - Usianya masih muda, 32 tahun. Namun begitu, dia telah mengubah sejarah karena dirinya dinobatkan peraih piala Oscar kategori Sutradara Termuda.Sosok yang dimaksud adalah Damien Chazelle. Berkat film La La Land hasil karyanya, dia pun membawa pulang piala Oscar Best Director. Dalam pidatonya saat menerima penghargaan...(read more)


Ikutilah Apa Yang Diungkapkan Chairul Tanjung Ini Jika Anda Ingin Jadi Pengusaha Sukses
Minggu, 26/02/2017 - 05:54:07 WIB
Malang (RiauEksis.Com) - Jika ingin menjadi seorang pengusaha sukses, alangkah baiknya Anda mengikuti apa yang diungkapkan Chairul Tanjung, pendiri PT Corpora (CT Corp) ini.Menurut Chairul Tanjung, ada tiga "mantra" kunci sukses untuk menjadi seorang pengusaha, yakni kreatif, inovatif, dan entreprenuer yang mampu menangkap...(read more)


KWK di Golden Tulip Essential Hotel Hadirkan Menu Thailand Setiap Rabu
Rabu, 22/02/2017 - 23:17:43 WIB
PEKANBARU (Riaueksis.com) - Forestre Coffe Lounge and Kitchen telah membuktikan kesuksesannya dengan menghadirkan sensasi lunch dengan harga Rp45.000 ++. Antusias masyarakat yang cukup ramai inilah yang mendorong Manajemen Golden Tulip Essential Hotel untuk menghadirkan promo-promo terbarunya di Forestre Coffee Lounge and Kitchen, salah satunya...(read more)


Mantan Istri Tommy Soeharto Ini Bakal Menikah Dengan Presenter Asal AS, Ini Orangnya
Kamis, 16/02/2017 - 22:58:56 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com)- Mantan istri Tommy Suharto yakni Ardhia Pramesti Regita Cahyani alias Tata dibakal menikah dengan seorang bule berprofesi presenter sekaligus penyiar radio asal AS yang berkarier di Singapura.Siapakah sosok yang akan menikahi mantan istri anak bungsu mendiang mantan Presiden Soeharto itu? Kenurut kabar yang beredar, pria...(read more)


Mau Membuka Usaha Warung Kopi? Ingatlah 6 Tips Ini Agar Usaha Anda Tersebut Selalu Ramai
Jumat, 03/02/2017 - 17:54:04 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Saat ini, salah satu peluang usaha yang sangat menjanjikan adalah membuka usaha kuliner. Salah satunya warung kopi.Menjamurnya warung kopi atau kedai kopi, bukan hanya di kota-kota besar saja, tapi hampir di seluruh pelosok negeri. Dan persainganya pun begitu ketat.Nah, jika Anda tertarik untuk menggeluti bidang usaha...(read more)


Delapan Tanda Wanita Yang Tak Menduakan Cinta
Kamis, 02/02/2017 - 02:44:25 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Jika Anda punya pacar atau pasangan wanita dalam bercinta, tentu Anda tak ingin diduakan, bukan? Nah, berikut ini delapan tanda bahwa Anda benar-benar satu-satunya yang ada di hati wanita pasangan Anda tersebut. 1. Menghormati AndaWanita yang menjadikan Anda satu-satunya di hatinya pasti akan menghormati dan menghargai...(read more)


Jika Anda Terlilit Utang, Jangan Lakukan Cara Seperti Ini Jika Ingin Melunasinya
Rabu, 25/01/2017 - 01:04:44 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Ketika terlilit utang banyak, orang akan mencari cara untuk melunasinya. Nah, apa yang akan Anda lakukan jika Anda menghadapi persoalan ini?Yang paling banyak dilakukan adalah gali lubang tutup lubang, alias meminjam uang untuk melunasi utang. Kalau sudah gini, lingkaran utang akan terus menjerat Anda.Selain gali lubang...(read more)


Ini 3 Provinsi yang Menjadi Model Wisata Halal di Indonesia, Sumbar Menjadi Salah Satunya
Senin, 02/01/2017 - 05:36:13 WIB
JAKARTA, Riaueksis.com - Kementerian Pariwisata menyebutkan, terdapat tiga provinsi yang dapat dijadikan model wisata halal di Tanah Air. Ketiga provinsi itu ialah Nusa Tenggara Barat (NTB), Sumatera Barat, dan Aceh. Direktur Promosi Pariwisata Dalam Negeri Kementerian Pariwisata Tazbir mengatakan provinsi lain juga dapat menyediakan...(read more)


Begini Lho Kiat Memperoleh Duit Sambil Bobok, Mau?
Rabu, 07/12/2016 - 04:23:31 WIB
...(read more)


Siap-siap Ganti Hp, Whatsapp Tidak Akan Bisa Dipakai Lagi Untuk Platform-platform Lama
Jumat, 02/12/2016 - 21:33:56 WIB
London, Riaueksis.com - Jika kamu sering menggunakan whatsapp di smartphone tua dan ketinggalan zaman, maka mungkin kamu bakal perlu mengganti Smartphone kamu ke model yang lebih baru. Aplikasi bertukar pesan yang dibeli oleh raksasa facebook itu pasalnya tidak akan lagi mendukung untuk banyak Smartphone yang dioperasikan OS lama pada akhir tahun...(read more)


Hasil Studi, Ternyata Ini Dampak Negatif Minum Kopi
Jumat, 02/12/2016 - 20:48:35 WIB
Jakarta, Riaueksis.com - Konsumsi kopi secara cukup maksimal tiga cangkir per hari dapat memberikan manfaat positif bagi kesehatan. Tapi, ternyata jika dikonsumsi secara berlebihan efek yang muncul justru negatif.Baca Juga: Mencegah Kanker - Menghilangkan Kantung Mata, Inilah Manfaat Kopi Bagi Kesehatan Tubuh & Kulit - 1Baca Juga: Mencegah...(read more)


Mengapa Orang Lain Selalu Beruntung, Kok Saya Tidak, Ternyata Ini Tipsnya...
Jumat, 02/12/2016 - 02:44:25 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Richard Wiseman, seorang psikolog dari Inggris mengklaim telah berhasil menyimpulkan karakter orang-orang yang beruntung dan karakter itu bisa ditiru.Wiseman melakukan penelitian soal orang yang beruntung dan tidak beruntung ini sejak sekitar 10 tahun silam. Ia mengumpulkan data 400 orang. Separuh menyatakan selalu...(read more)

Survei Makanan Oleh CNNgo
Rendang Ambil Alih Mahkota Makanan Dunia
Kamis, 01/12/2016 - 13:08:20 WIB
PEKANBARU, Riaueksis.com - Kebudayaan indonesia semakin dikenal dunia. Lagi-lagi indonesia menebar wanginya, semua berkat resep nenek moyang yang kita lestarikan. Dua hidangan khas Indonesia, rendang dan nasi goreng, untuk saat ini masuk dalam jajaran teratas daftar makanan paling lezat di dunia. Ini berdasarkan survei para pemerhati stasiun...(read more)

Tulisan Bebas
Video Editor: Sang Maestro Dibalik Megahnya Layar Sinema
Senin, 28/11/2016 - 07:16:06 WIB
PEKANBARU, Riaueksis.com - Assalamu'alaikum wr wb, salam sejahtera semuanya! admin Riaueksis.com kali ini akan berbagi hal menarik seputar sinematografi. Nah, topik kali ini adalah tentang Video Editor. Kenapa Editor? Karena Admin juga seorang video editor. Dangkal ya? biarin, mwahahahahaha....Kembali ke topik, Editor Video bisa dibilang...(read more)


Suka Selfie? Smartphone yang Satu Ini Bisa Dijadikan Pilihan
Jumat, 25/11/2016 - 20:10:31 WIB
PEKANBARU, Riaueksis.com - Berbicara mengenai smartphone, tentunya kini makin banyak smartphone yang menonjolkan fitur kamera depannya. Kamera depan bisa dikatakan menjadi kebutuhan pokok, terutama bagi kaum muda untuk mendukung kegiatan ber-selfie. Maka, smartphone dengan kamera depan mumpuni jadi incaran hampir semua orang.Dikutip dari detik,...(read more)


Mencegah Kanker - Menghilangkan Kantung Mata, Inilah Manfaat Kopi Bagi Kesehatan Tubuh & Kulit - 2
Jumat, 14/10/2016 - 05:52:41 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com - Selamat pagi! Kali ini admin akan melanjutkan membahas tentang manfaat kopi bagi kesehatan tubuh & kulit kepada para pembaca Riaueksis.com. Seperti yang telah kita ketahui, manfaat kopi sangat banyak bagi kesehatan tubuh, silahkan cek part 1:...(read more)


Anda Memakai Rokok Elektrik, Mulai Sekarang Hati-hati Ya Agar Tak Jadi Korban Seperti Mereka
Kamis, 13/10/2016 - 18:40:10 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Berdasarkan analisis terbaru dari sebuah rumah sakit di Seattle, Amerika serikat menunjukkan angka korban meledaknya rokok elektrik mengalami peningkatan.Di banyak negara, rokok jenis ini memang makin populer, terutama di kalangan orang muda.Data rumah sakit tersebut menunjukkan, dalam kurun waktu Oktober 2015 sampai...(read more)


Mencegah Kanker - Menghilangkan Kantung Mata, Inilah Manfaat Kopi Bagi Kesehatan Tubuh & Kulit - 1
Kamis, 13/10/2016 - 09:06:22 WIB
Pekanbaru, Riaueksis.com - Menghirup kopi di pagi hari memang memberikan kesan tersendiri bagi kita, sebagai pembuka dari rutinitas yang akan kita lakoni seharian penuh. Aroma dan rasa yang khas, seakan memberikan semangat dan energi baru bagi penikmatnya. Tak hanya nikmat di lidah, ternyata kopi juga mempunyai beberapa manfaat untuk...(read more)


Risau Dengan Bobot Badan Berlebihan, Coba Minum Jus Perpaduan 3 Bahan Alami Ini. Semoga Berhasil Ya.
Sabtu, 03/09/2016 - 07:01:25 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Selain sangat tidak sehat dan tidak menarik, berat badan yang berlebihan juga kerap membuat Anda tidak nyaman, bukan? Bahkan kelebihan bobot pun bisa menjadikan Anda tidak percaya diri ketika berada di depan banyak orang. Dan orang yang mengalami obesitas atau kelebihan berat badan, bisa menderita sejumlah penyakit....(read more)


Personel Polres Kampar Dilarang Main Pokemon Go Karena Berdampak Negatif
Senin, 25/07/2016 - 22:19:59 WIB
Bangkinang (RiauEksis.com) - Kapolres Kampar, AKBP Edy Sumardi Priadinata mengimbau  kepada seluruh anggota agar tidak bermain game Pokemon Go Online pada saat jam kerja di lingkungan markas komando (mako)."Sudah ada jukrah (petunjuk dan arahan, red) dari bapak Kapolda Riau tentang larangan bagi anggota yang main game Pokemon Go...(read more)


Peringati Hari Kartini, DWP Kota Pekanbaru Gelar Lomba Memasang Hijab Tanpa Kaca
Selasa, 26/04/2016 - 21:10:27 WIB
...(read more)


Saksikan Hujan Meteor Sekali Dalam 415 Tahun, Ini Tanggalnya...
Senin, 11/04/2016 - 14:56:29 WIB
PEKANBARU, RiauEksis.com - Hujan Meteor Lyrid yang bersumber dari komet C/1861 G1 atau komet Thatcher, diperkirakan akan menghiasi langit pada April 2016 nanti. Komet ini melintas di dekat Bumi setiap 415 tahun sekali.Astronom dari Pusat Sain Antariksa LAPAN, Rhorom Priyatikanto, Kamis (31/3/2016) mengatakan, hujan Meteor Lyrid tersebut...(read more)


Untuk Penanganan Bencana Karlahut Tahun 2017, Pemko Dumai Anggarkan Rp2,5 Miliar
Rabu, 06/04/2016 - 04:00:48 WIB
Dumai (RiauEksis.Com) - Pemerintah Kota Dumai menganggarkan dana Rp2,5 miliar pada tahun 2017 nanti untuk mencegah terjadinya bencana kebakaran lahan dan hutan (karlahut) di daerah tersebut."Pemerintah Kota Dumai menganggarkan Rp2,5 miliar untuk penanganan bencana Tahun 2017, anggaran tersebut termasuk untuk mencegah terjadinya bencana...(read more)


Kegemukan? Ini Tips Sederhana Sebelum Tidur Untuk Menurunkan Berat Badan
Sabtu, 02/04/2016 - 17:31:51 WIB
LONDON, RiauEksis.com - Anda bisa saja datang ke gym, menjalani diet ketat atau rajin olahraga untuk menurunkan berat badan. Tapi, sebenarnya ada cara yang lebih mudah agar berat badan Anda bisa turun jadi lebih ideal.Yakni menjalani serangkaian rutinitas sebelum tidur. Apa saja? Berikut ini tipsnya seperti dilansir laman India Times, Rabu...(read more)


Bupati Siak Akui ke Depan Penyampaian Ilmu Pengetahuan di Sekolah Tak Bisa Dihindari dari Internet
Minggu, 13/03/2016 - 17:21:31 WIB
Siak (RiauEksis.Com) - Di penghujung tahun 2016 nanti, sekolah di Kabupaten Siak akan berinovasi. Jika dulunya penyampaian ilmu pengetahuan kepada siswa secara manual, ke depannya akan tidak terbatas lagi melalui jaringan internet. Sebab konsep smart city juga akan merambah ke dunia pendidikan di Kabupaten Siak."Tidak bisa dihindari, banyak...(read more)

Seri Terbaru Samsung
Galaxy S7 & Galaxy S7 Edge Tampil Memukau dan Performa "Gahar"
Sabtu, 27/02/2016 - 12:32:41 WIB
RiauEksis.com - Perkembangan Teknologi Smartphone seperti tidak ada habisnya. Setiap tahun, para vendor ternama terus merilis seri smartphone andalannya, agar tidak kalah bersaing dengan vendor lawan. Demikian halnya dengan samsung. Pada 21 Februari kemarin, Samsung kembali merilis seri terbaru mereka, yaitu Galaxy S7 & Galaxy S7...(read more)


Sederet Musisi Mancanegara akan Ramaikan "9th Riau Hitam Putih Internasional 2015" di Pekanbaru
Rabu, 16/12/2015 - 17:41:50 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Sederet musisi mancanegara akan meramaikan perhelatan musik "9th Riau Hitam Putih International 2015" yang akan digelar di Kota Pekanbaru, Riau, pada 18-20 Desember."Kami berharap agar Riau Hitam Putih bisa menjadi wadah bagi perkembangan musik, khususnya untuk menggali musik etnik di Riau, dan memancing...(read more)


TP PKK Inhil Tampilkan Tari Rentak Bulian dan Joget Mandah Saat Ikuti Jambore Kader PKK Tingkat Nas
Senin, 16/11/2015 - 17:04:10 WIB
Jakarta (RiauEksis.Com) -TP PKK Inhil yang merupakan utusan Provinsi Riau menampilkan yel-yel yang di angkat dari gerak tari Rentak Bulian dan Joget Mandah serta Gerak Tari Zapin yang diiringi syair Selayang Pandang dan Soleram.Kegiatan ini ditampilkan saat pembukaan Jambore Kader Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Tingkat Nasional...(read more)


Gresya Amanda, Dara Asal Sulawesi Utara ini Mengaku Optimis di Miss Supranational 2015 di Polandia
Senin, 16/11/2015 - 16:51:02 WIB
Jakarta (RiauEksis.Com)- Tanggal 16 November 2015 kemarin adalah moment penting bagi Puteri Indonesia Pariwisata 2015, Gresya Amanda. Pasalnya perempuan asal Sulawesi Utara ini akan ikut proses karantina ajang Miss Supranational 2015 di Polandia.Selama 18 hari, Gresya harus membaur bersama wanita-wanita cantik dari berbagai negara lain. Untuk...(read more)


Gara-gara Tragedi Teror di Paris, Kezia Karamoy Pun Jadi Takut Bepergian ke Luar Negeri
Senin, 16/11/2015 - 16:44:00 WIB
Jakarta (RiauEksis.Com) - Tragedi teror yang terjadi di Paris memang menggemparkan dunia. Peristiwa yang terjadi pada Jumat Malam (13/11) itu menewaskan sedikitnya 200an orang. Dua tragedi parah terjadi di stadion Stade French dan Batclan Concert Hall.Dua bom bunuh diri di stadion Stade de French terjadi saat pertandingan sepakbola persahabatan...(read more)


Belum Genap Sebulan Menikah, Elly Sugigi Sudah Digosipin Cerai
Senin, 16/11/2015 - 16:40:23 WIB
Jakarta (RiauEksis.Com) - Pasangan Elly Sugigi dengan Ferry Anggara resmi menjadi suami istri pada hari Minggu (8/11/2015) lalu. Namun pernikahan yang belum genap sebulan itu diguncang isu tak sedap, dikabarkan Ferry kabur dan meninggalkan Elly.Menanggapi hal itu, Elly mengaku tak senang dengan pihak yang memberitakan hubungannya dengan Ferry...(read more)


Lenovo A6010, Memadukan Fungsi Hiburan dan Kinerja dengan 4G LTE
Selasa, 10/11/2015 - 13:21:46 WIB
...(read more)


Satu Tahun Menikah, Tantri Kotak Sudah Hamil Empat Bulan
Selasa, 27/10/2015 - 16:02:05 WIB
Jakarta (RiauEksis.Com) - Kabar bahagia baru saja datang dari pasangan Tantri Kotak dan Arda Naff. Setelah penantian panjang, mereka akhirnya siap menyambut kehadiran anak pertamanya. Seperti yang sudah kamu tunggu-tunggu, Tantri memang sedang hamil.Kehamilan ini sendiri diumumkan oleh Tantri melalui sebuah postingan yang diunggah dalam akun...(read more)


Walikota Pekanbaru: Kesenian Jawa Harus Tetap Dibudayakan
Selasa, 20/10/2015 - 23:25:49 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) -Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru menggelar pertunjukan wayang kulit dalam memperingati Tahun Baru Islam 1 Muharram 1437 Hijriah. Pertunjukan pagelaran wayang kulit dari dalang Joko Edan ini diselenggarakan di Lapangan Bola Kaki, Jalan Palas Mekar, RT 02/RW 09 Kelurahan Sri Meranti, Kecamatan Rumbai, Minggu (18/10)...(read more)


Yuk Daftar Diri di Lomba Kicau Mania Meriahkan HUT ke-16 Kabupaten Rohul
Minggu, 04/10/2015 - 21:37:51 WIB
Pasir Pengaraian (RiauEksis.Com) - Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-16 Kabupaten Rokan Hulu (Rohul), Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Rohul menggelar lomba "Kicau Mania" alias lomba burung berkicau.Salah seorang panitia Kicau Mania kedua, Armen Nasution mengakui, sejuah ini sudah ada sekira 500-an calon...(read more)


Peraih Dara II Riau 2014 Ini Jadi Wakil Indonesia di Miss Southeast Asia Tourism Ambassadress 2015 d
Selasa, 22/09/2015 - 23:55:26 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Miss Southeast Asia Tourism Ambassadress 2015 diselenggarakan di Malaysia dan diikuti 10 negara yang tergabung dalam ASEAN. Masing-masing negara mengirimkan 2 orang peserta. Pemilihan ini berorientasi pada promosi pariwisata Asia tenggara, peranan wanita dan anak2, serta menyebarkan semangat perdamaian dunia.Riau boleh...(read more)


Ayudia Bing Slamet Resmi Menikah
Senin, 14/09/2015 - 03:18:35 WIB
...(read more)


Sudah Lima Tawaran Film Beradegan Horor Seksi Ditolak Cynthiara Alona
Senin, 14/09/2015 - 03:10:12 WIB
Jakarta (RiauEksis.Com) - Fenomena dunia film horor Indonesia baru-baru ini memang kerap diwarnai dengan bumbu adegan seksi. Tak heran, sederet seleb yang memiliki predikat hot pun menjadi buruan untuk ditawari menjadi pemerannya.Hal ini pula yang ternyata terjadi pada sosok Cynthiara Alona. Memiliki tubuh cantik nan seksi, seleb yang juga dikenal...(read more)


Joe Taslim Sapa Penggemarnya Sebelum Syuting 'Star Trek 3'
Senin, 14/09/2015 - 02:58:36 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Bakat akting Joe Taslim di dunia perfilman memang tak perlu diragukan lagi. Atlet judo itu pernah beberapa kali membintangi sejumlah film box office Hollywood. Terbaru, suami dari Julia Taslim ini ikut bergabung dalam 'Star Trek 3'.Dalam film berjudul 'Star Trek Beyond' tersebut pria yang kerap disapa Jota ini...(read more)


Begitu Comeback, Shireen Sungkar Langsung Raih Penghargaan di FBB 2015
Senin, 14/09/2015 - 02:51:20 WIB
Jakarta (RiauEksis.Com) - Sejak menikah dengan Teuku Wisnu dan punya anak, Shireen Sungkar memang memutuskan untuk vakum sementara di dunia entertainment. Namun, tahun ini ia akhirnya comeback dan menyapa para fansnya dalam sinetron terbarunya yang bertajuk 'Di Bawah Lindungan Abah' .Tak disangka, berkat aktingnya dalam sinetron tersebut, Shireen...(read more)


Ternyata Valerie Tifanka Masih Jomblo
Kamis, 10/09/2015 - 01:10:39 WIB
Jakarta (RiauEksis.Com) -Valerie Tifanka punya karier mentereng di dunia hiburan. Tapi dalam masalah percintaan, ia kayaknya kurang beruntung.Dara kelahiran Jakarta 14 Februari 1997 itu memang punya wajah yang di atas rata-rata. Entah kenapa ia masih betah menjomblo. "Emang lagi nggak mau pacaran aja. Lagi mau banyakin teman. Kalau pacaran...(read more)


Keren, Biar Sibuk Stripping Miller Ali Tetap Olahraga
Kamis, 10/09/2015 - 00:55:23 WIB
Jakarta (RiauEksis.Com) - Kebanyakan artis sinetron pasti tak sempat berolahraga di saat menjalankan syuting stripping. Pasalnya, banyak waktu yang dihabiskan hanya untuk akting. Tetapi berbeda dengan aktor Miller Ali, dia selalu berolahraga demi membugarkan tubuhnya."Aku emang aktif olahraga sama konsumsi vitamin juga, karena tau jadwal juga...(read more)


Inneke Koesherawati Senang Karena Dipuji Anak Mirip Barbie
Kamis, 10/09/2015 - 00:39:53 WIB
Jakarta (RiauEksis.Com) - Setiap wanita itu pasti cantik, baik itu di luar maupun bagian dalam. Salah satu wanita, yang pasti semua orang setuju kalau dia cantik, adalah Inneke Koesherawati.Wanita 40 tahun ini pun punya definisi sendiri tentang apa itu 'cantik'. Menurut Inneke seseorang pasti akan terlihat cantik kalau dia tak punya kebencian...(read more)


Beradegan Seksi di Film, Duo Serigala Siap Diprotes
Kamis, 10/09/2015 - 00:36:25 WIB
Jakarta (RiauEksis.Com) - Dalam film terbaru bertajuk Komedi Modern Gokil, Duo Serigala beradegan seksi. Namun, Pamela dan Ovi merasa adegan seksi mereka masih wajar."Aku merasa enggak terlalu seksi, kita berdua juga enggak pakai bikini, kita memang ada scene di kolam renang, pantai tapi kita enggak memungkiri kalau kita menampilkan seksi...(read more)


Setelah Lima Bulan, Akhirnya Kerinduan Aurel Terbayar
Rabu, 09/09/2015 - 00:49:03 WIB
Jakarta (RiauEksis.Com) -  Aurel yang kecewa miminya, Krisdayanti (KD) tidak menghadiri ulang tahun ke-17 sempat curhat di Instagram dan menyebutkan bahwa dia sudah tidak bertemu KD selama lima bulan lamanya. Hal ini membuatnya merindukan KD.Akhirnya rasa rindu itu terbayar sudah. Selasa (8/9/15) malam sebuah foto diunggah oleh Ashanty di...(read more)


Luncurkan Koleksi di London, Zaskia Sungkar Usung Budaya Betawi
Rabu, 09/09/2015 - 00:41:23 WIB
...(read more)


Pasca Kepergok Selingkuh, Aida Saskia Larang Suaminya Mengaku Orang Baik
Rabu, 09/09/2015 - 00:37:10 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Aida Saskia sempat membuat heboh dan iba kala dia menangkap basah suaminya, Riendra, bersama dengan wanita lain di kamar kos. Walau akhirnya mengakui kalau dia memang sengaja menjebak suaminya, Aida tetap tak akan memaafkan apa yang telah dilakukan oleh Riendra.Aida sangat syok dengan saat berhasil menjebak suaminya....(read more)


Dikaitkan Kasus Prostitusi Online, Shinta Bachir Cuek Aja
Selasa, 08/09/2015 - 01:02:58 WIB
...(read more)


Wow, Baby-nya Raffi Ahmad Dapat Hadiah Sebuah Mobil Lamborghini
Selasa, 08/09/2015 - 00:56:01 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Tanggal 15 Agustus 2015 kemarin jadi hari yang sangat istimewa untuk pasangan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina. Pasangan yang paling sensasional itu dikaruniai kehadiran seorang anak pertama berjenis laki-laki yang ia beri nama Rafathar Malik Ahmad.Meski belum genap berusia sebulan, Baby Rafathar sudah seakan jadi seleb...(read more)


Whulandary Herman, Puteri Indonesia 2013 ini Beradegan Ranjang di Film Perdana
Selasa, 08/09/2015 - 00:45:46 WIB
...(read more)


Jaga Tubuh Tetap Seksi, Ini Rahasianya Versi Olla Ramlan
Minggu, 26/07/2015 - 17:56:55 WIB
Pekanbaru (RiauEksis.Com)- Meski sudah memiliki dua anak, Olla Ramlan tetap mampu menjaga tubuh seksi seperti dulu kala. Usut punya usut, Olla ternyata berhasil menurunkan berat badannya hingga 17 kilogram."Aku enggak menyerahkan semua tugas ke baby sitter. Itu rahasia kenapa aku bisa turun 17 kg dalam waktu beberapa bulan," kata...(read more)

Index Berita
 
 
 
 
 
 
Copyright © 2014-2016
PT. Surya Cahaya Indonesia,
All Rights Reserved