Senin, 31/08/20
 
Rencana Pengolahan Air Tanah Gambut, Rombongan Danramil 01/Bengkalis Tinjau Water Intake Desa Lubuk Muda

| Bengkalis Kab
Jumat, 26/05/2023 - 14:23:17 WIB
Rombongan Danramil Bengkalis dengar Penjelasan Tim CSR
TERKAIT:
   
 
Riaueksis.com

Siak Kecil - Rombongan Danramil 01/ Bengkalis Kapten Cpl Farimus Hendriko bersama Pemerintahan Desa Kembung Luar meninjau pengolahan air gambut menjadi air bersih (Filagam) bertempat di jalan water Intake Desa Lubuk Muda, Kecamatan Siak Kecil, Kabupaten Bengkalis. Jumat (26/05/23)

Kedatangan Rombongan Danramil 01/Bengkalis disambut oleh Danramil 05/Bukit Batu Letda Inf Erli, Jr. Officer I Comre& CSR Unit PT.Kilang Pertamina Internasional sei-Pakning, Sekdes Lubuk Muda Muhammad Yusuf

Kapten Hendriko mengatakan bahwa kedatangannya bersama rombongan tersebut bertujuan untuk Melihat langsung pengolahan air gambut yang dirubah menjadi air bersih 

"Kita telah melihat langsung prosesnya mulai dari awal yang masih berbentuk air gambut sampai air tersebut dapat dikonsumsi," terang Danramil Bengkalis 

Terakhir Danramil menjelaskan bahwa Dengan Melaksanakan Peninjauan di Jl.Water intake Pertamina RU II Sungai Pakning maka telah mendapatkan gambaran, pedoman dan arahan, agar dapat diterapkan Pengolahan air Gambut menjadi air bersih di Desa Kembung Luar

"Kita telah mendengar Penjelasan Dari Tim CSR tentang pengelolaan air gambut yang dirubah menjadi air bersih yang siap untuk diminum, ini nantinya akan dijadikan contoh untuk pembuatan Pengolahan air Gambut menjadi air bersih di Desa Kembung Luar Kecamatan Bengkalis," tutup Danramil. (A)





Berita Lainnya :
 
  • Pertamina Hulu Rokan Raih Penghargaan Bergengsi di IOG 2023
  • Dukung Target 1 Juta BOPD di 2030, PHR Buka Peluang Kerja Sama Teknologi
  • Petugas Gabungan Gagalkan Penyelundupan Sabu di Kargo Bandara SSK Pekanbaru
  • Danlanal Dumai Amankan 700 Koli Pakaian Impor Bekas
  • Solidaritas Nasional untuk Rempang Buka Posko Bantuan Hukum di Rempang
  • Sedikitnya 114 Wartawan dari Riau Ramaikan Pesta Demokrasi Kongres PWI XXV
  • Bank Sampah Binaan PHR Disambut Antusias Pengunjung Festival LIKE Kementerian LHK
  • Pemkot Pekanbaru Umumkan Penerimaan PPPK 2023, Ada 707 Formasi yang Dibuka
  • Waspada,Investasi Bodong dan Pinjol Ilegal Kembali Marak, OJK Riau Ingatkan Masyarakat
  •  
     
     
     
     
    Copyright © 2014-2016
    PT. Surya Cahaya Indonesia,
    All Rights Reserved