Senin, 31/08/20
 
Koramil 08/Merbau Dukung Terus Dukung Belajar Daring Dengan Membagi Internet Gratis

| Bengkalis Kab
Senin, 08/02/2021 - 14:01:21 WIB

TERKAIT:
   
 
Riaueksis.com

Merbau - Dalam mendukung Program belajar Daring (dalam jaringan) Kepada pelajar, TNI AD memfasilitasi pelajar dengan berbagi internet gratis dan sekaligus memberi bimbingan belajar kepada mereka.

Kopda Sitohang salah satu prajurit TNI AD yang secara aktif melaksanakan kegiatqn tersebut. Melalui "Gerakan Peduli Pendidikan Korem 031/Wira Bima" dan Program "Babinsa Berkibar" untuk membantu para pelajar yang terkena dampak covid 19

Disalah satu rumah warga di Jln. Melati RT. 003/RW. 002, Kelurahan Kandis Kota, Kec. Kandis, Kab Siak, Senin (08/02/21) Kopda Sitohang yang juga selaku Babinsa di wilayah tersebut menjelasakan bahwa apa yang telah dilaksanakannya merupakan bentuk dukungan Koramil 08/Merbau terhadap dunia pendidikan dan meringankan beban terhadap para siswa yang kurang mampu.

"Kita mengumpulkan anak-anak warga khususnya yang kurang mampu untuk belajar bersama dengan menggunakan sistem Daring dan untuk jaringan internetbagi secara gratis," terang Babinsa

"Giat ini terus kita laksanakan untuk membantu siswa-siswi dan kali ini yang ikut yakni dari tingkatan SD samapi SM dan semoga kegiatan ini bisa memberi kemudahan kepada para pelajar dalam menyelesaikan tugas sekolah mereka," tutur Babinsa. (H)





Berita Lainnya :
 
  • Seleksi Calon Polisi, Ribuan Peserta Padati Mapolda Riau
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • 5.274 JCH Riau Mulai Diberangkatkan 12 Mei 2024
  • Kapolda Riau adakan Halal Bihalal bersama PD IV KBPP POLRI dan IKAL Propinsi Riau
  • Lantik Pengurus PWI Kuansing, Raja Isyam : Jaga Nama Baik Organisasi dan Selalu Kritik
  • Lolos Semifinal Piala Asia U-23 2024, Indonesia Cetak Sejarah
  • Halal Bihalal Polresta Pekanbaru, 2 Personil Terima Tiket Umroh dari Kapolda Riau
  • Indosat Ooredoo Hutchison Catat Lonjakan Trafik Data Sebesar 17% Sepanjang Hari Raya Idulfitri
  • Menjelajah Dunia Migas di Dumai Expo 2024: Edukasi dan Kontribusi untuk Masa Depan
  •  
     
     
     
     
    Copyright © 2014-2016
    PT. Surya Cahaya Indonesia,
    All Rights Reserved