Senin, 31/08/20
 
Bentuk Kesadaran Warga, Patroli Malam Anggota Korami 06/Sei Apit Bersama Tim Gabungan Tidak Ditemukan Pelanggaran PSBB

| Bengkalis Kab
Selasa, 19/05/2020 - 01:31:41 WIB

TERKAIT:
   
 
Riaueksis.com

Sei Apit - Anggota Koramil 06/Sei Apit Serda Edi.W dan Srd S.Manurung Pada Senin (18/05/20) mulai pukul  20.00 wib s/d 21.30 melaksanakan Patroli malam bersama Poksek dan Satpol PP dalam Rangka Mencegah Penyebaran Covid-19 di Kec. Pusako Kab. Siak

"Untuk rute patroli malam ini mulai dari Kantor Camat Pusako menuju Kampung Perincit Kec.Pusako Kab.Siak," terang Serda Edi

Dikatakan Anggota Koramil 06/Sei Apit itu bahwa dalam patroli gabungan tersebut tim tujuanbya adalah untuk melakukan pembubaran jika ada masyarakat yang berkumpul dan sekaligus memberikan himbauan tentang Pandemi Covid 19

"Patroli kali ini tidak ditemukan kerumunan orang berkumpul dan hal-hal yang menonjol melanggar aturan PSBB," kata Babinsa 

"Dengan tidak adanya yang melanggar aturan PSBB, ini merupakan bentuk kesadaran masyarakat dalam menjalankan hinbauan yang telah disampaikan,mudah-mudahan ini terus berlanjut hingga masa pandemi covid 19 berakhir," tutur anggota Koramil Sei Apit. (Ham)





Berita Lainnya :
 
  • Seleksi Calon Polisi, Ribuan Peserta Padati Mapolda Riau
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • 5.274 JCH Riau Mulai Diberangkatkan 12 Mei 2024
  • Kapolda Riau adakan Halal Bihalal bersama PD IV KBPP POLRI dan IKAL Propinsi Riau
  • Lantik Pengurus PWI Kuansing, Raja Isyam : Jaga Nama Baik Organisasi dan Selalu Kritik
  • Lolos Semifinal Piala Asia U-23 2024, Indonesia Cetak Sejarah
  • Halal Bihalal Polresta Pekanbaru, 2 Personil Terima Tiket Umroh dari Kapolda Riau
  • Indosat Ooredoo Hutchison Catat Lonjakan Trafik Data Sebesar 17% Sepanjang Hari Raya Idulfitri
  • Menjelajah Dunia Migas di Dumai Expo 2024: Edukasi dan Kontribusi untuk Masa Depan
  •  
     
     
     
     
    Copyright © 2014-2016
    PT. Surya Cahaya Indonesia,
    All Rights Reserved