Senin, 31/08/20
 
Walikota Pekanbaru Apresiasi Keberadaan FK-LPQ Karena Dapat Membentuk Generasi Yang Qurani

mu | Religi
Sabtu, 14/11/2015 - 00:32:39 WIB
Walikota Pekanbaru menerima sekapur sirih dari anak-anak TK
TERKAIT:
   
 
Pekanbaru (RiauEksis.Com) - Walikota DR Firdaus ST MT Pekanbaru mengaku bangga dengan Forum Komunikasi Lembaga Pendidikan Qur'an (FK LPQ) Pekanbaru. Demikian disampaikan Wako saat memberi sambutan dalam milad satu tahun FK LPQ Pekanbaru, Jum'at (13/11).

Pencapaian lembaga ini dalam mendidik generasi Qur'an di Pekanbaru mulai melahirkan generasi bibit masyarakat Qur'ani. "Ini salah satu usaha untuk membenTuk generasi Qur'ani di Pekanbaru sesuai dengan visi kota Pekanbaru," sebut Wako.

Wali kota menambahkan dari beberapa penampilan oleh anak-anak yang masih duduk di bangku kanak-kanak dalam mengetahui agama Islam sungguh mengagumkan. "Jika dari kecil mereka seperti ini generasi Qur'ani yang kita idam - idamkan bisa terwujud," ungkapnya.

Terakhir, Ia berharap semoga FQ LPQ di Kota Pekanbaru dapat berkembang. "Selain terus mendidik generasi penerus dalam aspek Agama Islam," tutupnya. (re/hms)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Warga Pekanbaru Kaget Hujan Es Turun disertai Hujan Lebat
  • Ratusan Ayam Mati di Kampar , PKH pastikan Terkena Flu Burung
  • Pemprov Riau Targetkan Penbayaran Gaji Guru Bantu se Riau Sebelum Lebaran tahun 2023
  • Perkuat Sinergitas, Babinsa Koramil 02/T. Tinggi Komsos Dengan Masyarakat Wilayah Binaan
  • Pj Wali Kota Akan Berikan Honor Bagi Para Juru Dakwah
  • Koramil 01/Bengkalis Bersama Tim Gabungan Terus Berjibaku Dinginkan Lahan Terbakar
  • Babinsa Koramil 05/BB Sosialisasi Penerapan Pancasila di Lingkung Pemdes Sungai Selari
  • Walaupun Sudah Maju dan Berkembang, Masyarakat Duanu di Inhil Pertahankan Budaya Menongkah
  • Peserta LKTJ Raja Ali Kelana Gali Informasi Seputar Pengelolaan Kelapa Rakyat dan Destinasi Wisata Religi di Desa Teluk Dalam
  •  
     
     
     
     
    Copyright © 2014-2016
    PT. Surya Cahaya Indonesia,
    All Rights Reserved