Senin, 31/08/20
 
Wow.... Ini Besaran Gaji Jaksa di Indonesia

| Nasional
Kamis, 23/12/2021 - 10:10:12 WIB
Ilustrasi
TERKAIT:
   
 
JAKARTA, Riau Eksis.com- Diketahui ini gaji jaksa dalam proses penerimaannya pada tahap Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2021, itu menjadi pertimbangan penting. Sehingga ini, menjadi institusi diminati. 

Didalam hal bidang penegakan hukum, kejaksaan juga merupakan salah satu elemen yang sangat penting terlebih maraknya kasus korupsi sampai ke akarnya.

Dilansir metroonline.com. Hal diketahui, didalam penerimaan CPNS 2021 silam, di Kejaksaan Tinggi Republik Indonesia telah membuka formasi hampir 1,000 Jaksa.

Jabatan Jaksa ini tergolong sangat menjanjikan, bahkan tidak kalah menarik dibandingkan menjadi anggota TNI/Polri.

Tak hanya sekadar melek hukum baik pidana dan perdata, gaji Jaksa yang cukup menjanjikan juga memiliki keahlian dan ketelitian tinggi.

Sebab, tuntutan pengadilan yang harus dibacakan harus memiliki bukti otentik yang sah dan jelas.

Gaji jaksa juga meliputi kewenangan dalam menyelidik, menyidik, menuntut dan melakukan putusan pengadilan hingga eksekusi.

Tak ayal, jika saat ini kejaksaan terus menumpas berbagai kasus mega korupsi di Indonesia, sebagai penyelamatan dari kerugian negara.

Dalam kasusnya, seorang Jaksa bisa ditempatkan di luar Kejaksaan mulai dari PPATK, BPK, BNN, OJK, dan sebagainya.

Lantas, seberapa besar gaji Jaksa dan jenjang karirnya dalam melakukan proses penyelidikan hingga putusan? Simak pembahasannya bersama-sama!

Kelas Jabatan Jaksa berdasarkan Jenjang Karir

Dalam jenjangnya, terdapat kelas jabatan yang perlu kamu ketahui dengan rincian sebagai berikut. Ajun Jaksa Madya Kelas 5, Ajun Jaksa Kelas Jabatan 6, Jaksa Pratama Kelas Jabatan 7, Jaksa Muda Kelas Jabatan 8, Jaksa Madya Kelas Jabatan 9, Jaksa Utama Pratama Kelas Jabatan 10, Jaksa Utama Muda Kelas Jabatan 11, Jaksa Utama Madya Kelas Jabatan 12, Jaksa Utama Kelas 13.

Besaran untuk Tunjangan Jaksa selain gaji. Mengingat beban dan tanggung jawab Jaksa yang tidak mudah, maka besaran gaji Jaksa termasuk tunjangannya juga cukup tinggi.

Tunjangan Jaksa ini dijelaskan dalam Peraturan Presiden (Perpres) No.29 Tahun 2020 dengan rincian sebagai berikut :

Kelas Jabatan 18 : Rp38,226,000

Kelas Jabatan 17 : Rp33,240,000

Kelas Jabatan 16 : Rp27,577,000

Kelas Jabatan 15 : Rp19,280,000

Kelas Jabatan 14 : Rp17,064,000

Kelas Jabatan 13 : Rp10,936,000

Kelas Jabatan 12 : Rp9,896,000

Kelas Jabatan 11 : Rp8,757,600

Kelas Jabatan 10 : Rp5,979,300

Kelas Jabatan 9 : Rp5,079,200

Kelas Jabatan 8 : Rp4,595,150

Kelas Jabatan 7 : Rp3,915,950

Kelas Jabatan 6 : Rp3,510,400

Tunjangan dan gaji jaksa secara umum memiliki aturan yang hampir sama, seperti pada kementerian lain pada umumnya.

Daftar Gaji Jaksa Muda Terlengkap & Terupdate 2021 Sesuai dengan Masa Kerja

Selain mengetahui besaran tunjangan, kamu bisa cek gaji Jaksa muda mulai dari golongan III A, sampai dengan golongan IV E sesuai dengan masa kerja berikut ini :

Jaksa Muda Golongan III

Golongan III A : Rp2,579,400 – Rp4,236,400

Golongan III B : Rp2,688,500 – Rp4,415,600

Golongan III C : Rp2,802,300 – Rp4,602,400

Golongan III D : Rp2,920,800 – Rp4,797,000

Jaksa Muda Golongan IV

Golongan IV A : Rp3,044,300 – Rp5,000,000

Golongan IV B : Rp3,173,100 – Rp5,211,500

Golongan IV C : Rp3,307,300 – Rp5,431,900

Golongan IV D : Rp3,447,200 – Rp5,661,700

Golongan IV E : Rp3,593,100 – Rp5,901,200. (Dai)





Berita Lainnya :
 
  • Rangkaian HUT ke-7 Tahun, SMSI Riau Gelar Workshop ''Publisher Rights'' Bersama Ketua Dewan Pers
  • Camat Mandau Dorong Pembentukan DPW IKA Plus Bengkalis, Freddy Antoni Terpilih Sebagai Ketua
  • Rumah Sakit Alihkan Pasien Belum Aktif UHC ke Umum, Diskes Pekanbaru Ancam Putus Kerjasama
  • Pemkab Bengkalis Terus Pacu Percepatan Pembangunan Jembatan Bengkalis-Bukit Batu
  • Bupati Kasmarni Harap Kepala Sekolah Fokus dan Optimalkan Kinerja Demi Kemajuan Pendidikan
  • Taklimat Akhir Audit Kinerja Itwasda Polda Riau, Kapolda: Kalau Tidak Betul Segera Ganti
  • Kapolda Riau :" Banggalah Jadi Wartawan, Karena Wartawan itu Orang -Orang Cerdas"
  • Bupati Kasmarni Hadiri Pembukaan MTQ Tingkat Provinsi Riau di Dumai
  • Pj Gubri SF Hariyanto Minta BRS dari BPS Jadi Acuan Pengambilan Kebijakan Ekonomi
  •  
     
     
     
     
    Copyright © 2014-2016
    PT. Surya Cahaya Indonesia,
    All Rights Reserved