Senin, 31/08/20
 
Silahturahmi Kediaman Ondoafi di Kp. Wambes Oleh Satgas Pamtas Yonif 132/BS

| Kampar Kab
Senin, 30/01/2023 - 21:47:01 WIB
diskominfo Kampar

TERKAIT:
   
 
Riaueksis.com-Pada Hari Sabtu (28/01/2023) Pos Wambes Satgas Pamtas Yonif 132/BS melakukan kunjungan ke kediaman  Ondoafi Bpk Anton Numberi Di Kp.Wambes, Distrik Mannem, Kab.Keerom, Prov. Papua. 

Satgas Pamtas Yonif 132/BS akan terus menjalankan perannya dengan melakukan silahturahmi kepada masyarakat dalam rangka memberikan pembinaan teritorial kepada masyarakat dan menciptakan rasa aman dalam menghadapi setiap perkembangan yang ada.

“Silahturahmi ini kami lakukan karena ini adalah salah satu jalan sarana efektif dalam berinteraksi secara langsung dengan masyarakat di wilayah sekitar Pos Wambes.”Ucap Danpos Wambes.

Disela-sela kegiatan tersebut Pos Wambes juga turut melaksanakan pengecekan kesehatan Ondoafi karena sebelum itu pos wambes mendapat informasi bahwa Ondoafi sedang dalam keadan sakit. Selalain itu juga Pos Wambes memberikan sebuah cendramata sebagai ikatan persaudaraan antara TNI dan masyarakat.

“Saya sangat berterimakasih banyak kepada bapak-bapak TNI, karena sudah mau menjenguk saya dan memeriksa keadaan saya dan saya juga merasa sangat senang karena di beri jaket bertulisan Wambes ini,Khususnya kepada Yonif 132/Bima Sakti” ungkap Ondoafi Anton Number.

“kami sudah lama berdampingan dengan Pos TNI yang bertugas di Wambes ini, kehadiran Pos TNI membuat situasi di sini aman dan dapat membantu kegiatan masyarakat di sekitar Pos dan saya berharap semoga personil pos Wambes yang baru bias menjalin hubungan silaturahmi yang baik dengan masyarakat,” Tambahnya.(Diakominfo Kampar/Humas 132 BS)

Autentifikasi : Pa Pen Satgas Pamtas Yonif 132/BS.


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Warga Pekanbaru Kaget Hujan Es Turun disertai Hujan Lebat
  • Ratusan Ayam Mati di Kampar , PKH pastikan Terkena Flu Burung
  • Pemprov Riau Targetkan Penbayaran Gaji Guru Bantu se Riau Sebelum Lebaran tahun 2023
  • Perkuat Sinergitas, Babinsa Koramil 02/T. Tinggi Komsos Dengan Masyarakat Wilayah Binaan
  • Pj Wali Kota Akan Berikan Honor Bagi Para Juru Dakwah
  • Koramil 01/Bengkalis Bersama Tim Gabungan Terus Berjibaku Dinginkan Lahan Terbakar
  • Babinsa Koramil 05/BB Sosialisasi Penerapan Pancasila di Lingkung Pemdes Sungai Selari
  • Walaupun Sudah Maju dan Berkembang, Masyarakat Duanu di Inhil Pertahankan Budaya Menongkah
  • Peserta LKTJ Raja Ali Kelana Gali Informasi Seputar Pengelolaan Kelapa Rakyat dan Destinasi Wisata Religi di Desa Teluk Dalam
  •  
     
     
     
     
    Copyright © 2014-2016
    PT. Surya Cahaya Indonesia,
    All Rights Reserved