Senin, 31/08/20
 
Ketua DPRD Bengkalis Didampingi Kades, TNI-POLRI dan Para Tokoh Tutup MTQ Tingkat Desa Teluk Latak

| Bengkalis Kab
Minggu, 04/06/2023 - 13:00:11 WIB
Penutupan MTQ tingkat desa Teluk Latak 
TERKAIT:
   
 
Riaueksis.com

Bengkalis - Pemerintah Desa Teluk Latak Kecamatan Bengkalis melaksanakan penutupan Musabaqoh Tilawatil Qur'an (MTQ) ke -38 Tingkat Desa. Sabtu malam (03/06/23)

Penutupan dilakukan oleh Ketua DPRD Kabupaten Bengkalis Khairul Umam didampingi oleh Kepala Desa Teluk Latak Mansur, Kepala Desa Tetangga, Ketua LPTQ, BPD, Lam, dan TNI-POLRI

Ketua DPR Bengkalis Khairul Umam dalam sambutannya memberikan apresiasi yang tingginya kepada qori dan qoriah desa Teluk Latak dan berharap menjadi motivasi bagi para generasi muda di desa tersebut

"MTQ ini diharapkan bisa menjauh kan anak kita dari pengaruh perkembangan teknologi seperti Android yang sekarang terjadi, apa lagi kegiatan islamiah yang bersifat memperbanyak membaca Alqur'an ini selalu didukung dan di prioritaskan oleh pemerintah daerah kabupaten Bengkalis," kata Khairul Umam

Sementara itu Koramil 01/Bengkalis melalui Babinsa Desa Senderak Serda M.H.Gunawan yang menghadiri kegiatan penutupan tersebut menyampaikan bahwa TNI AD akan selalu memberikan dukungannya kepada kegiatan-kegiatan positif yang dilaksanakan oleh masyarakat seperti kegiatan MTQ ini

"Kehadiran kami dalam kegiatan ini merupakan bentuk dukungan dan sinergitas TNI dengan masyarakat, kami akan selalu hadir ditengah-tengah masyarakat untuk memberikan pembinaan serta pengamanan guna menyukseskan acara ini," ungkapnya. (A)





Berita Lainnya :
 
  • Indosat Ooredoo Hutchison Catat Lonjakan Trafik Data Sebesar 17% Sepanjang Hari Raya Idulfitri
  • Menjelajah Dunia Migas di Dumai Expo 2024: Edukasi dan Kontribusi untuk Masa Depan
  • Hari Kartini, PHR Junjung Tinggi Kesetaraan dalam Berkontribusi Bagi Negeri
  • Rangkaian HUT ke-7 Tahun, SMSI Riau Gelar Workshop ''Publisher Rights'' Bersama Ketua Dewan Pers
  • Camat Mandau Dorong Pembentukan DPW IKA Plus Bengkalis, Freddy Antoni Terpilih Sebagai Ketua
  • Rumah Sakit Alihkan Pasien Belum Aktif UHC ke Umum, Diskes Pekanbaru Ancam Putus Kerjasama
  • Pemkab Bengkalis Terus Pacu Percepatan Pembangunan Jembatan Bengkalis-Bukit Batu
  • Bupati Kasmarni Harap Kepala Sekolah Fokus dan Optimalkan Kinerja Demi Kemajuan Pendidikan
  • Taklimat Akhir Audit Kinerja Itwasda Polda Riau, Kapolda: Kalau Tidak Betul Segera Ganti
  •  
     
     
     
     
    Copyright © 2014-2016
    PT. Surya Cahaya Indonesia,
    All Rights Reserved