Senin, 31/08/20
 
Upaya Padamkan Karlahut, Koramil 01/Bengkalis Lakukan Perintisan Jalan Dengan Alat Berat

| Bengkalis Kab
Minggu, 16/04/2023 - 14:26:04 WIB
Alat berat menuju titik api 
TERKAIT:
   
 
Riaueksis.com

Bengkalis - Memasuki hari ke-2 terjadinya Karlahut di Desa Kelemantan dan Kelemantan Barat, Koramil 01/Bengkalis bersama tim Gabungan Terus berupaya melaksanakan pendinginan

Untuk mempercepat menuju titik lokasi Karlahut tersebut Koramil Bengkalis melakukan perintisan jalan menuju titik api dengan menggunakan alat berat 

Serda S. Pasaribu salah seorang Babinsa Koramil 01/Bengkalis yang ikut dalam perintisan jalan tersebut mengatakan bahwa akses ke titik api tidak dapat dijangkau dengan jalan kaki untuk itu diturunkan alat berat 

"Dengan perintisan jalan ini kita akan cepat menuju titik hotspot dan pemadam juga bisa lebih efesien," ungkap Pasaribu 

"Karlahut yang terjadi diperkirakan luasnya lebih kurang 5 Hektare dengan jenis lahan semak belukar, tanah gambu dan kondisi saat ini tim gabungan masih melakukan proses pemadaman," ungkapnya lagi 

Untuk tim gabungan pada pemadaman karlahut tersebut dari TNI, Kepolisian, BPBD dan Damkar, MPA Desa. (A)





Berita Lainnya :
 
  • Rangkaian HUT ke-7 Tahun, SMSI Riau Gelar Workshop ''Publisher Rights'' Bersama Ketua Dewan Pers
  • Camat Mandau Dorong Pembentukan DPW IKA Plus Bengkalis, Freddy Antoni Terpilih Sebagai Ketua
  • Rumah Sakit Alihkan Pasien Belum Aktif UHC ke Umum, Diskes Pekanbaru Ancam Putus Kerjasama
  • Pemkab Bengkalis Terus Pacu Percepatan Pembangunan Jembatan Bengkalis-Bukit Batu
  • Bupati Kasmarni Harap Kepala Sekolah Fokus dan Optimalkan Kinerja Demi Kemajuan Pendidikan
  • Taklimat Akhir Audit Kinerja Itwasda Polda Riau, Kapolda: Kalau Tidak Betul Segera Ganti
  • Kapolda Riau :" Banggalah Jadi Wartawan, Karena Wartawan itu Orang -Orang Cerdas"
  • Bupati Kasmarni Hadiri Pembukaan MTQ Tingkat Provinsi Riau di Dumai
  • Pj Gubri SF Hariyanto Minta BRS dari BPS Jadi Acuan Pengambilan Kebijakan Ekonomi
  •  
     
     
     
     
    Copyright © 2014-2016
    PT. Surya Cahaya Indonesia,
    All Rights Reserved