Senin, 31/08/20
 
Danramil 06/Merbau Sosialisasi Kampung Pancasila di Kelurahan Teluk Belitung

| Bengkalis Kab
Jumat, 22/04/2022 - 14:06:43 WIB
Komsos Kampung Pancasila di Kelurahan Teluk Belitung. Jumat (22/04/22
TERKAIT:
   
 
Riaueksis.com

Merbau - Danramil 06/Merbau Kapten Inf Junaedi kembali melakukan Komsos (Komunikasi sosial) bersama warga wilayah teritorialnya. Untuk kali ini komsos dilaksanakan di Kantor Kelurahan Teluk Belitung, Kecamatan Merbau, Kabupaten Kepulauan Meranti. Jumat (22/04/22)

Kapten INF Junaidi menjelaskan bahwa tujuan dilaksanakan kegiatan komsos tersebut adalah untuk mengajak masyarakat melestarikan nilai-nilai Pancasila dan harus diterapkan dalam kehidupan dan pergaulan sehari-hari

"Dalam sosialisasi ini kami sampaikan kepada masyarakat tentang pentingnya menerapkan nilai-nilai Pancasila dalam pergaualan sehari-hari", terang Danramil

Lebih lanjut Babinsa menjelaskan bahwa penerapan nilai-nilai Pancasila seperti sikap toleransi antar umat beragama, bermusyawarah, gotong royong dan saling menghormati dan menghargai antar sesama serta mendukung kehidupan masyarakat yang rukun, santun, dan berbudaya

"kita berharap melalui kampung Pancasila ini bisa dijadikan wadah dalam melestarikan dan membangkitkan kembali nilai-nilai Pancasila yang tampak meredup," tutup Danramil. (Asih)





Berita Lainnya :
 
  • Bupati Kasmarni Khatam Bersama Para Santri Penghafal Qur'an
  • Polda Riau Gelar Rapat Lintas Sektoral Operasi Ketupat Lancang Kuning 2024
  • Indosat Ooredoo Hutchison Ajak Masyarakat Bersama Rayakan Indah Ramadan Lewat Gerakan Sosial dan Pemberdayaan Ekonomi Lokal
  • Ditresnarkoba Polda Riau Gerebek Rumah di Pangeran Hidayat Pekanbaru, Puluhan Butir Pil Extasi di Amankan
  • Konservasi Gajah PHR Mendunia, Raih Green World Environment Awards 2024 di Brasil
  • Bupati Bengkalis Serahkan LKPD Unaudited Tahun 2023 ke BPK RI Riau
  • PT SPR Serahkan Laporan Tahunan Tatakelola Informasi Publik ke KI Riau
  • Ditresnarkoba Polda Riau Gagalkan Penyelundupan Narkoba Senilai Rp32 Miliar
  • SMSI Riau Gelar Buka Puasa Bersama, Luna: Mari Terus Kita Rajut Kekompakkan
  •  
     
     
     
     
    Copyright © 2014-2016
    PT. Surya Cahaya Indonesia,
    All Rights Reserved